KESESUAIAN DAN DAYA DUKUNG WISATA BAHARI DI PERAIRAN BANDENGAN KABUPATEN JEPARA JAWA TENGAH

Authors

  • . Juliana Politeknik Perikanan Negeri Tual
  • Lachmuddin Sya’rani Universitas Diponegoro, Semarang
  • Muhammad Zainuri Universitas Diponegoro, Semarang

DOI:

https://doi.org/10.35800/jpkt.9.1.2013.1067

Abstract

Bandengan waters are marine tourism area which should be preserved, so that it is necessary to analyze the suitability and carrying capacity of the area. This study aims to determine the suitability of marine tourism using tourism suitability indices method based on biophysical parameters. Biophysical-water para­meters used as suitability criteria are coral reef coverage, harmful biota, depth, brightness, current velocity, bottom substrate, slope and width of the beach, land cover and type of beach and the availability of fresh water. Analysis of the carrying capacity of the area was conducted to determine the width of the area and the carrying capacity for each category of marine tourism. Based on the analysis of the suitability of marine tourism and the carrying capacity of the region, there are two categories of tourism which are very suitable to be developed in Bandengan waters. The first category is recreation and swimming with total area of 52.46 hectares and a capacity of 27,978 visitors. The second category is boating, banana boat and jet ski with a total area of 99.68 hectares and a capacity of 11,961 visitors.

Kata kunci: marine tourism, suitability analysis, carrying capacity.

 

Perairan Bandengan merupakan kawasan wisata bahari yang harus dijaga kelestariannya, sehingga perlu dilakukan analisa kesesuaian dan daya dukung kawasan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesesuaian wisata bahari dengan metode indeks kesesuaian wisata berdasarkan parameter biofisik perairan. Parameter biofisik perairan yang dijadikan kriteria yaitu tutupan terumbu karang, biota berbahaya, kedalaman, kecerahan, kecepatan arus, material dasar perairan, kemiringan dan lebar pantai, penutupan lahan dan tipe pantai serta ketersediaan air bersih. Analisa daya dukung kawasan dilakukan untuk mengetahui luas kawasan dan daya tampung untuk masing-masing kategori wisata bahari. Berdasarkan hasil analisa terhadap kesesuaian wisata bahari dan daya dukung kawasan, ada dua kategori wisata yang sangat sesuai untuk dikembangkan pada perairan Bandengan. Kategori wisata bahari yang pertama yaitu rekreasi dan renang dengan luas kawasan 52,46 ha dan daya tampung 27,978 wisatawan. Kategori kedua yaitu berperahu, banana boat dan jet ski dengan luas kawasan 99,68 ha dan daya tampung 11.961 wisatawan.

Keywords: wisata bahari, analisis kesesuaian, daya dukung.

Author Biographies

. Juliana, Politeknik Perikanan Negeri Tual

Politeknik Perikanan Negeri Tual

Lachmuddin Sya’rani, Universitas Diponegoro, Semarang

Universitas Diponegoro, Semarang

Muhammad Zainuri, Universitas Diponegoro, Semarang

Universitas Diponegoro, Semarang

Downloads

Published

2013-04-13

How to Cite

Juliana, ., Sya’rani, L., & Zainuri, M. (2013). KESESUAIAN DAN DAYA DUKUNG WISATA BAHARI DI PERAIRAN BANDENGAN KABUPATEN JEPARA JAWA TENGAH. JURNAL PERIKANAN DAN KELAUTAN TROPIS, 9(1), 1–7. https://doi.org/10.35800/jpkt.9.1.2013.1067

Issue

Section

Artikel