Analisis Portofolio dalam Investasi Saham Pada Pasar Modal

Authors

  • Amir Tjolleng
  • Tohap Manurung

DOI:

https://doi.org/10.35799/dc.2.2.2013.3434

Abstract

Abstract

Investors who invest in shares in the capital market would consider two things: the level of profit and loss or risk level. Expected return is the return expected by investors in the future and are uncertain (uncertainty). Return expectations and risk level has a positive relationship. The greater the risk of a security, the greater the expected benefits, and the smaller the risk of the securities, the smaller the profits. Investors would want a high profit and low risk, but it is not likely to happen for sure. In this case we can use the analysis of portfolio theory of Harry Markowitz proposed mathematical model to find the right solution. The principle of this model is  to form a diversified stock and  with some portfolio stock . The goal is to minimize the risk to a certain level of profit or profit-maximizing level with certain risks. Iinvestors can also determine the allocation of funds to be invested in a portfolio of shares. So that each investor will obtain an efficient portfolio choice and optimal.

Keywords: Portofolio theory, return

 

Abstrak

Investor yang berinvestasi saham di pasar modal akan mempertimbangkan dua hal yaitu tingkat keuntungan dan tingkat kerugian atau resiko. Expected return adalah return yang yang diharapkan oleh investor  di masa mendatang dan bersifat tidak pasti (uncertainty). Ekpektasi return dan tingkat resiko mempunyai hubungan yang positif. Semakin besar resiko suatu sekuritas, semakin besar return yang diharapkan, dan sebaliknya. Investor tentu menginginkan keuntungan yang tinggi dan resiko yang rendah, namun hal itu tidak mungkin terjadi secara pasti.  Dalam hal ini kita dapat menggunakan analisa teori portofolio yang dikemukakan Harry Markowitz dengan  model  matematikanya untuk mencari solusi yang tepat. Prinsip dari model ini adalah dengan cara diversifikasi saham dengan membentuk berbagai portofolio  saham. Tujuannya adalah   meminimumkan resiko dengan tingkat keuntungan tertentu atau memaksimumkan tingkat keuntungan dengan resiko tertentu. Disamping itu juga investor dapat menentukan alokasi dana yang harus diinvestasikan pada portofolio sahamnya. Sehingga setiap investor akan memperoleh pilihan portofolio yang efisien dan optimal.

Kata kunci: Teori Portofolio, return

Author Biographies

Amir Tjolleng

Mathematics Department, Sam Ratulangi University

Tohap Manurung

Mathematics Department, Sam Ratulangi University

Downloads

Published

2013-09-30

How to Cite

Tjolleng, A., & Manurung, T. (2013). Analisis Portofolio dalam Investasi Saham Pada Pasar Modal. d’Cartesian, 2(2), 33–40. https://doi.org/10.35799/dc.2.2.2013.3434

Most read articles by the same author(s)

> >>