Aplikasi Virtual Tour Daerah Konservasi Sumber Daya Alam di Sulawesi Utara

Authors

  • Corneles Boneventura Ulukyanan Sam Ratulangi University
  • Benefit S. Narasiang
  • Brave A. Sugiarso

DOI:

https://doi.org/10.35793/jti.16.2.2021.33888

Abstract

Abstrak - Perkembangan Teknologi yang saat ini berkembang semakin hari semakin pesat, sehingga memunculkan banyak inovasi baru dari teknologi. Salah satu inovasi yang kita jumpai saat ini adalah teknologi Virtual Tour. Sulawesi Utara memiliki banyak Daerah konservasi yang di kelola dengan beragam satwa Flora dan Fauna di dalamnya. Hanya masih kurangnya pengetahuan atau informasi mengenai daerah konservasi dan juga wadah informasi yang bisa membantu mempromosikan kepada masyarakat, wisatawan dalam menjangkau lokasi dan juga informasi di daerah konservasi tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk membuat sebuah virtual tour dengan berbasis web yang menampilkan informasi secara visual dengan tampilan 360â°. Metodologi yang digunakan sebagai tahapan penelitian ini adalah Multimedia Development life Cycle (MDLC) dengan 6 tahap pengembangan multimedia. Software yang digunakan dalam aplikasi ini adalah Pano2VR. Dalam aplikasi ini, pengguna bisa melihat setiap lokasi Konservasi Flora dan Fauna dan juga potensi wisata dengan panorama 360â°. Dengan mempresentasikan informasi dalam bentuk gambar 360â° dapat memikat masyarakat maupun wisatawan dan memudahkan pengguna untuk menerima dan memahami apa yang disampaikan, aplikasi ini dapat dikembangkan lagi dengan menambahkan lokasi konservasi lainnya dan juga tempat habitat Flora dan Fauna yang ada pada lokasi konservasi tersebut.

Kata Kunci: Daerah Konservasi; Multimedia Development Life Cycle; Pano2VR; Panorama 3600; Virtual Tour,

 

Abstract - The development of technology that is currently growing more and more rapidly, thus giving rise to many new innovations from technology. One of the innovations that we encounter today is virtual tour technology. North Sulawesi has many conservation areas that are managed with a variety of flora and fauna in it. Only the lack of knowledge or information about conservation areas and also containers of information that can help promote to the community, tourists in reaching the location and also information in the conservation area. The study aims to create a web-based virtual tour that displays information visually with a 360â° display. The methodology used as the research stage is Multimedia Development life Cycle (MDLC) with 6 stages of multimedia development. The software used in this application is Pano2VR. In this application, users can see every location of Flora and Fauna Conservation and also tourism potential with a panorama of 360â°. By presenting information in the form of 360-minute images can captivate the public and tourists and make it easier for users to accept and understand what is being conveyed, this application can be redeveloped by adding other conservation sites as well as habitats of Flora and Fauna in the conservation site.

 

Keywords: Conservation Area; Multimedia Development Life Cycle; Pano2VR; Panorama 360; Virtual Tour

Downloads

Published

2021-06-30