ANALISIS PENGARUH PUTARAN SPINDLE TERHADAP GAYA POTONG PADA MESIN BUBUT

Authors

  • Rudy Poeng
  • Fentja Abdul Rauf

Abstract

Penulisan ini bagaimana mengetahui gaya potong pada mesin bubut dengan menaikkan putaranspindle dan parameter pemesinan lainnya dianggap konstan.Untuk mengetahui pengaruh putaran spindle tersebut terhadap gaya potong, maka perludilakukan pengujian proses pembubutan. Pada setiap pengujian dengan menaikan putaran spindledapat diukur arus listrik dengan menggunakan tang ampere. Dari data arus listrik dapat dihitungdaya dan gaya potong pada setiap pengujian yang dilakukan.Dari hasil perhitungan pemotongan diperoleh, bahwa pengaruh putaran spindle yang tinggipada mesin bubut gaya potong akan menurun dengan hubungan F  802,4n  2840,4 v . Danberdasarkan analisis varians single factor dengan tingkat kepercayaan 95 %, bahwa putaranspindle akan memberikan pengaruh yang berarti terhadap gaya potong pada mesin bubut.Kata kunci: Putaran spindle, Gaya Potong, Mesin Bubut

Downloads

Published

2015-10-20

How to Cite

Poeng, R., & Rauf, F. A. (2015). ANALISIS PENGARUH PUTARAN SPINDLE TERHADAP GAYA POTONG PADA MESIN BUBUT. Jurnal Tekno Mesin, 2(2). Retrieved from https://ejournal.unsrat.ac.id/v3/index.php/jtmu/article/view/11669

Issue

Section

Articles