Pengaruh Kualitas Produk terhadap Kepuasan Pelanggan pada CV. DEFMEL Leilem

Authors

  • Natasya Pricillia Tamon Program Studi Administrasi Bisnis, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas Sam Ratulangi
  • Wilfried S. Manoppo Program Studi Administrasi Bisnis, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas Sam Ratulangi
  • Lucky F. Tamengkel Program Studi Administrasi Bisnis, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas Sam Ratulangi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk terhadap kepuasan pelanggan CV. DEFMEL Leilem.Variabel Kualitas produk di Uji Menggunakan 7 indikator, dan Variabel Kepuasan pelanggan CV. DEFMEL Leilem Menggunakan 4 Variabel. Metodelogi penelitian ini menggunakan purposive sampling Pendekatan penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kuantitatif komperatif. Teknik sampling yang digunakan adalah dengan jumlah populasi tidak terhingga dan sampel 50 responden. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan melakukan observasi ke lapangan dan menyebarkan kuesioner responden, dengan menggunakan regresi linier sederhana. Hasilnya jika variabel Kualitas Produk (X) mengalami kenaikan, maka Kepuasan Pelanggan akan meningkat. Koefisien tersebut bernilai positif artinya Kualitas Produk (X) berpengaruh terhadap Kepuasan Pelanggan (Y), semakin meningkat Kualitas Produk maka semakin meningkat juga Kepuasan Pelanggan.

References

Ariani, Dorothea Wahyu. 2003. Manajemen Kualitas Pendekatan Sisi Kualitatif. Ghalia Indonesia: Jakarta.

Anggie, R Noor dan Muid, Dul. 2013. Pengaruh Struktur Kepemilikan, Leverage, dan Return On Asset (ROA) Terhadap Kebijakan Dividen (Studi Empiris pada Perusahaan Non Keuangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia). Semarang: Jurnal of Accounting, 2(3) pp. 133-134.

Fandy, Tjiptono. 2000. Manajemen Jasa, Edisi Kedua. Andy offset, Yogyakarta.

Fandy Tjiptono. 2005. Brand Management and Strategy. Edisi Pertama. Andi: Yogyakarta.

Gaspersz, Vincent. 2005. Total Quality Control. Cetakan Keempat, Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

--------------, 2008. Total Quality Control. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Ghozali, Imam. 2006. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hansemark, Albinsson. 2004. Customer Satisfaction and Retention: The Experiences of Individual Employees. Managing Service Quality: An International Journal, Vol. 14 Iss: 1, pp. 40 57.

Hermawan, B. 2011. Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Kepuasan, Reputasi Merk Dan Loyalitas Konsumen Jamu Sido Muncul. Surabaya: Jurnal Manajemen Teori dan Terapan, Vol. 4, No. 2, Hal. 9-17.

Downloads

Published

2021-07-15

How to Cite

Tamon, N. P., Manoppo, W. S., & Tamengkel, L. F. (2021). Pengaruh Kualitas Produk terhadap Kepuasan Pelanggan pada CV. DEFMEL Leilem. Productivity, 2(4), 309–314. Retrieved from https://ejournal.unsrat.ac.id/v3/index.php/productivity/article/view/34946

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 6 7 > >>