EVALUASI PROGRAM BANTUAN STIMULAN PERUMAHAN SWADAYA DI DESA KANONANG LIMA KECAMATAN KAWANGKOAN BARAT
Abstract
Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengevaluasi program bantuan stimulan perumahan swadaya di
desa Kanonang Lima Kecamatan Kawangkoan Barat. Penelitian ini menggunakan metode penelitian
kualitatif, dan Teknik penggumpulan data yang digunakan adalah data primer (obsevasi, wawancara),
data sekunder (sumber tidak langsung). Jumlah informan dalam penelitian ini adalah 9 orang. Hasil
penelitian ini menjelaskan bahwa program bantuan stimulan perumahan swadaya di desa Kanonang
Lima telah berjalan dengan Efektif walaupun sempat adanya keterlambatan dalam pembangunan
rumah di jaga 2 dikarenakan terlambatanya penyaluran bahan dari toko, namum dengan upaya serta
usaha dari pemerintah program BSPS telah berjalan dengan baik, program BSPS ini merupakah salah
satu program bantuan yang dapat memenuhi kebutuhan masyarakat kurang mampu didalam
membangun rumah yang lebih nyaman untuk dihuni, BSPS ini mendapatkan respon positif dari
masyarakat setempat, target yang diberikan kepada anggota penerima BSPS sudah merata tidak
adanya yang lebih ataupun kurang, serta masyarakat selaku penerima BSPS di desa Kanonang Lima
sudah tepat sasaran.
Kata Kunci: Evaluasi, Program, Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya.
desa Kanonang Lima Kecamatan Kawangkoan Barat. Penelitian ini menggunakan metode penelitian
kualitatif, dan Teknik penggumpulan data yang digunakan adalah data primer (obsevasi, wawancara),
data sekunder (sumber tidak langsung). Jumlah informan dalam penelitian ini adalah 9 orang. Hasil
penelitian ini menjelaskan bahwa program bantuan stimulan perumahan swadaya di desa Kanonang
Lima telah berjalan dengan Efektif walaupun sempat adanya keterlambatan dalam pembangunan
rumah di jaga 2 dikarenakan terlambatanya penyaluran bahan dari toko, namum dengan upaya serta
usaha dari pemerintah program BSPS telah berjalan dengan baik, program BSPS ini merupakah salah
satu program bantuan yang dapat memenuhi kebutuhan masyarakat kurang mampu didalam
membangun rumah yang lebih nyaman untuk dihuni, BSPS ini mendapatkan respon positif dari
masyarakat setempat, target yang diberikan kepada anggota penerima BSPS sudah merata tidak
adanya yang lebih ataupun kurang, serta masyarakat selaku penerima BSPS di desa Kanonang Lima
sudah tepat sasaran.
Kata Kunci: Evaluasi, Program, Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya.
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.
Diterbitkan oleh :
Program Studi Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas Sam Ratulangi Manado
Editorial Office :
Jl. Kampus Unsrat Bahu, Malalayang - Manado 95115
Phone: +6281295145441