PENGARUH DIFERENSIASI PRODUK DAN STORE ATMOSPHERE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA MATAHARI DEPARTEMENT STORE MEGA TRADE CENTER MANADO

Eitania Greatly Pongantung, Willem J.F.A Tumbuan, Rudy S Wenas

Abstract


Absrak : Keputusan pembelian merupakan seleksi terhadap dua pilihan alternatif atau lebih terhadap pembelian konsumen. Konsumen mempunyai pilihan antara melakukan pembelian dan tidak melakukan pembelian atau pilihan menggunakan waktu, maka konsumen tersebut berada dalam posisi untuk mengambil keputusan. Banyak faktor dapat mempengaruhi keputusan pembelian diantaranya diferensiasi produk dan store atmosphere. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh diferensiasi produk dan store atmosphere terhadap keputusan pembelian. Metode penelitian yang digunakan adalah asosiatif. Teknik analisis data yang digunakan analisis regresi linear berganda. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan secara simultan dan parsial Diferensiasi Produk dan Store Atmosphere berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen.

Kata Kunci : diferensiasi produk, store atmosphere, keputusan pembelian


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.35794/emba.v5i2.16170

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.