Aplikasi Sistem Informasi E-Culture Kabupaten SITARO Berbasis Web

Ryane Manuho, Yaulie D.Y. Rindengan, Alicia A.E. Sinsuw

Abstract


Abstrak       Budaya merupakan satu unsur penting sebagai ciri khas dan identitas dalam suatu Negara. Sebagai anak-anak bangsa kita perlu mengetahui dan mengenal setiap suku dan budaya yang ada. Perkembangan yang sangat pesat saat ini membuat arus kebutuhan dalam dunia teknologi informasi turut berkembang dengan cepat. Internet sebagai salah satu media untuk mendapatkan informasi juga semakin mudah diakses dari mana saja. Terkadang masyarakat tidak mengenal budaya di daerah mereka sendiri. Untuk itu pengetahuan tentang Ragam Budaya Indonesia perlu di terapkan ke dalam bentuk sistem informasi berbasis web agar memberikan pemahaman tentang Ragam Budaya Indonesia. Metode Aplikasi Sistem Informasi e-culture KAB. SITARO berbasis web adalah rapid application development (RAD) tujuan utamanya adalah memenuhi harapan dari pengguna dengan waktu yang realtif singkat dan mengahasilkan kualitas sistem yang lebih baik.

 

Kata Kunci : E-culture, kebudayaan, sistem informasi, website, RAD

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.35793/jti.13.2.2018.22484

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Published by  Informatics Engineering Study Program, Sam Ratulangi University, Manado, p-ISSN : 2301-8364 dan e-ISSN : 2685-6131