EVALUASI SISTEM DAN PROSEDUR PENGELUARAN KAS UANG PERSEDIAAN PADA DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN DAERAH PROVINSI SULAWESI UTARA

Brayen Kapoh, Rudy J. Pusung

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sistem dan prosedur pengeluaran kas uang persediaan yang dilakukan Dinas Perindustrian dan  Perdagangan Daerah Provinsi Sulawesi Utara. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang dimana penulis memperoleh data secara langsung dari sumber asli dan tidak melalui perantara di Dinas Perindustrian dan Perdagangan Daerah Provinsi Sulawesi Utara. Metode Pengumpulan data yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian sistem dan prosedur pengeluaran kas uang persediaan yang meliputi dokumen-dokumen dan pelaksanaan penggunaan uang persediaan telah sesuai dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) nomor 13 tahun 2006, namun dalam pelaporan pengeluaran kas uang persediaan masih menggunakan aplikasi simda online belum menggunakan aplikasi terbaru yaitu SIPD sesuai dengan aturan Permendagri nomor 70 tahun 2019.

Kata Kunci : Sistem dan Prosedur, Pengeluaran Kas, Uang Persediaan


Keywords


Sistem dan Prosedur, Pengeluaran Kas, Uang Persediaan

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.