Sosialisasi dan Pelatihan Pengolahan Jamur Tiram bagi Kelompok Tani Hutan (KTH) Tunas Berkah Desa Jatimulya Kec. Wonosari Kab. Boalemo

Satria Wati Pade, Deyvie Xyzquolyna, Minarni Tolapa

Abstract


Mitra pengabdian yaitu KTH Tunas Berkah memiliki beberapa permasalahan dari tahun ke tahun yaitu kurangnya edukatif tentang manfaat kesehatan jamur tiram serta minimnya variasi olahan jamur tiram. Berdasarkan pemaslahan tersebut, mitra ditawari beberapa solusi yaitu sosialisasi dan penyuluhan tentang product knowledge dan introduksi pengolahan produk olahan yang mudah dan disukai.  Kegiatan pengabdian ini melibatkan mahasiswa sebanyak 2 orang sebagai proses pembelajaran di luar kampus yang setara dengan 5 SKS. Kegiatan mahasiswa akan dimonitoring dan evaluasi berdasarkan output yang dihasilkan oleh mahasiswa. Sedangkan untuk Mitra, tim pengusul akan melakukan monitoring dan evaluasi secara berkala untuk memastikan keberlanjutan adopsi teknologi yang dikembangkan oleh mitra. Pada kegiatan soialisasi dan penyuluhan disampaikan mengenai manfaat jamur tiram untuk kesehatan tubuh manusia. Pada kegiatn pelatihan pengolahan produk, mitra memberikan alternatif pengolahan jamur tiram menjadi produk olahan bernilai ekonomis dengan biaya produksi rendah yaitu dengan mengolah jamur tiram menjadi  frozen food yaitu berupa nugget dan kerupuk

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.35799/vivabio.v5i1.43676

Refbacks

  • There are currently no refbacks.