KINERJA BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH KABUPATEN SIDOARJO DALAM PENYUSUNAN RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH DAERAH

Authors

  • Abigail Maharani Putri UPN "Veteran" Jawa Timur
  • Katerina Bataha universitas

DOI:

https://doi.org/10.35797/jap.v10i1.53182

Keywords:

Kinerja

Abstract

Pembangunan merupakan masalah yang sering dihadapi oleh beberapa daerah di Indonesia. Perencanaan pembangunan dalam daerah membutuhkan peran Bappeda dalam pelaksanaannya. Pentingnya RPJMD dalam suatu perencanaan pembangunan sama dengan pentingnya peran serta kinerja Bappeda dalam penyusunan RPJMD yang akan dilaksanakan. Tujuan penelitian ini ialah untuk mengetahui kinerja Bappeda Kabupaten Sidoarjo dalam penyusunan RPJMD Tahun 2021-2026. Penelitian disusun dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan data berupa hasil wawancara, dokumentasi, serta analisis atau observasi yang dilakukan. Selanjutnya data tersebut diintegrasikan melalui pendekatan deskriptif. Dalam penelitian ini dapat disimpulkan bahwa kinerja Bappeda Kabupaten Sidoarjo dalam penyusunan RPJMD Tahun 2021-2026 hanya memenuhi  5 (lima) indikator kinerja yakni produktivitas, kualitas layanan, responsivitas, responblilitas, dan akuntabilitas

References

Abdussamad, Z. (2021). Metode Penelitian Kualitatif (P. Rapanna, Ed.; 1st ed.). Syakir Media Press.

Ajizah, S. N., Wijaya, E., & Meutia, F. (2021). PERAN BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH (BAPPEDA) KOTA DEPOK DALAM PENYUSUNAN RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH DAERAH (The Role of Local Development Planning Agency (Bappeda) of Depok City in Planning the Midterm Local Development Programs). Jurnal Legal Reasoning, 4(1).

Azmi Fadila, O., & Khalijah, S. (n.d.). EFEKTIVITAS PERAN BAPPEDA DALAM PEMBANGUNAN KOTA MEDAN.

Dwiyanto, A. (2017). Reformasi Birokrasi Publik di Indonesia (5th ed.). Gadjah Mada University Press.

Hasibuan, S., & Marliyah. (2022). Peranan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Sumatera Utara (BAPPEDA SU) dalam Perencanaan Pembangunan dalam Pertumbuhan Ekonomi. http://pusdikra-publishing.com/index.php/jrss

Islamiyah, D., Herman, M., & Arsyad Albanjari Banjarmasin, M. (n.d.). PERANAN BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH (BAPPEDA) DALAM PEMBANGUNAN KOTA BANJARBARU TAHUN 2021.

Ismoyo. (2017). Kinerja Pegawai Negeri Sipil di Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah Kabupaten Ponorogo. Forum Ilmu Sosial 44, 1, 18–26.

Junita, S. (2020). KINERJA BAPPEDA DALAM PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAJ DI KABUPATEN BENGKULU SELATAN. Jurnal Kinerja (Institut Pemerintahan Dalam Negeri).

Kabul, A., & Indra, S. (2017). Perencanaan Pembangunan Daerah : Teori dan Aplikasi (1st ed.). PT Kharisma Putra Utama.

Listyaningsih. (2014). Administrasi Pembangunan : Pendekatan Konsep dan Implementasi (1st ed.). Graha Ilmu.

Mustari, Dr. N. (2015). PEMAHAMAN KEBIJAKAN PUBLIK (FORMULASI, IMPLEMENTASI, DAN EVALUASI KEBIJAKAN PUBLIK) (1st ed.). PT. Leutika Nouvalitera.

Novdiyanti, D. W. (2020). KINERJA DINAS SOSIAL DALAM PENGELOLAAN DATA PROGRAM KELUARGA HARAPAN KABUPATEN BULUNGAN PROVINSI KALIMANTAN UTARA.

Peraturan Bupati Sidoarjo Nomor 38 Tahun 2022 Tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi, Serta Tata Kerja Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sidoarjo. (n.d.).

Peraturan Menteri dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 Tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah Tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, Serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah. (n.d.).

Raba, Dr. H. M. (2006). AKUNTABILITAS KONSEP DAN IMPLEMENTASI (1st ed.). Universitas Muhammadiyah Malang Press.

Rahayu, R., Makmur, M., & Setyowati, E. (2017). Kinerja Bappeda Kabupaten Banyuwangi dalam Penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD); (Studi di Bappeda Kabupaten Banyuwangi). Jurnal Ilmiah Administrasi Publik, 3(1), 36–41. https://doi.org/10.21776/ub.jiap.2017.003.01.5

Reiza Macella, A. D. (2020). Kinerja Organisasi Publik dalam Mendukung Penyelenggaraan Pelayanan di Kantor Kecamatan Johan Pahlawan. Jurnal Public Policy, 6(1), 51. https://doi.org/10.35308/jpp.v6i1.1672

Seyselis, M., & Pradana, G. W. (2021). Efektivitas Sistem Electronic Monitoring dan Evaluasi (E-Monev) Efektivitas Sistem Electronic Monitoring dan Evaluasi (E-Monev) di Badan Perencanaan Pembangunan Kota Surabaya. PUBLIKA, 9, 37–48.

Suryani, N. K., & E.H.J. Foeh, J. (2018). KINERJA ORGANISASI (1st ed.). PENERBIT DEEPUBLISH.

Taufiqurokhman. (2014). Kebijakan Publik. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Moestopo Beragama.

W. Creswell, J. (2013). Qualitative Inquiry and Research Design: Choosing Among Five Approaches. SAGE.

Widya Wicaksono, K. (2015). Akuntabilitas Organisasi Sektor Publik. Jurnal Kebijakan Dan Administrasi Publik, 19, 3–15.

Wulandari, D. A. (2021). Responsivitas Dinas Kesehatan Kabupaten Karanganyar dalam Upaya Menurunkan Angka Kematian Ibu (AKI) Dan Angka Kematian Bayi (AKB) di. In Jurnal Wacana Publik (Vol. 1, Issue 1).

Yansar, Madani, M., & Abdi. (2020). Kinerja Pegawai Dalam Proses Perencanaan Pembangunan Partisipatif Badan Perencanaan Pembangunan Penelitian dan Pengembangan Daerah Di Kabupaten Jeneponto. Jurnal Kajian Ilmiah Mahasiswa Administrasi Publik (JKIMAP), 1, 245–258.

Zulkarnain Tompo Andi Gau Kadir, G. (2012). Analisis Peranan Bappeda dalam Pembangunan di Kabupaten Jeneponto. Jurnal Ilmu Pemerintahan, 5, 9–20.

Downloads

Published

2024-03-19

How to Cite

Abigail Maharani Putri, & Bataha, K. (2024). KINERJA BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH KABUPATEN SIDOARJO DALAM PENYUSUNAN RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH DAERAH . JURNAL ADMINISTRASI PUBLIK, 10(1), 45–54. https://doi.org/10.35797/jap.v10i1.53182