ANALISIS PENGARUH PENGALAMAN KERJA, PENGEMBANGAN KARIR TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT PLN (PERSERO) WILAYAH SULUTTENGGO

Authors

  • Vianney Taaweran Universitas Sam Ratulangi
  • Jantje L. Sepang Universitas Sam Ratulangi
  • Agus S. Soegoto Universitas Sam Ratulangi

DOI:

https://doi.org/10.35794/emba.4.4.2016.14734

Abstract

ABSTRAK: Tujuan penelitian ini adalah ntuk mengetahui pengaruh pengalaman kerja, pengembangan karir terhadap kinerja karyawan baik secara simultan maupun secara parsial pada PT PLN (Persero) Wilayah Suluttenggo Manado. Metode penelitian adalah kuantitatif, dan berlokasi di kantor PT PLN (Persero) Wilayah Suluttenggo yang berlokasi di Jl. Bethesda No.32, Manado. Populasi sebanyak 181 orang karyawan dan sampel adalah 70 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengalaman kerja dan pengembangan karir secara simultan dan parsial berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT PLN (Persero) Wilayah Suluttenggo. Saran yaitu: perusahaan yang melayani energi atau kelistrikan pada masyarakat publik yaitu PT. PLN (Persero) wilayah Sulutenggo perlu terus meningkatkan pengalaman kerja dan pengembangan karir dalam rangka meningkatkan kinerja karyawan.

Kata Kunci : pengalaman kerja, pengembangan karir, kinerja karyawan

Author Biographies

Vianney Taaweran, Universitas Sam Ratulangi

Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Jurusan Manajemen

Jantje L. Sepang, Universitas Sam Ratulangi

Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Jurusan Manajemen

Agus S. Soegoto, Universitas Sam Ratulangi

Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Jurusan Manajemen

Downloads