PENGARUH DISIPLIN KERJA, KECEPATAN DAN KETANGGAPAN KERJA BERISTA TERHADAP TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN PADA COFFEE SHOP KOPI DARI HATI DI MARISA
DOI:
https://doi.org/10.35794/emba.v10i1.39548Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui “Pengaruh Disiplin Kerja, Kecepatan Dan Ketanggapan Kerja Barista Terhadap Tingkat Kepuasan Konsumen Pada Coffee Shop Kopi Dari Hati Di Marisaâ€. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang bersumber dari pengisian kuisioner. Populasi penelitian berjumlah 60 responden. Tehnik analisis yang digunakan untuk menjawab masalah penelitian dan menguji hipotesis adalah analisis regresi linier berganda. Data diolah menggunakan aplikasi statistical service solution (SPSS). Hasil penelitian ini adalah (1) terdapat pengaruh positif dan signifikan kedisiplinan terhadap kepuasan konsumen , (2) terdapat pengaruh positif dan tidak signifikan kecepatant terhadap kepuasan konsumen. (3) terdapat pengaruh positif dan signifikan ketanggapan terhadap kepuasan konsumen.
Â