Analisis Strategi Promosi Kesehatan Reproduksi bagi Remaja dalam Mencegah Kehamilan Tidak Diinginkan di SMAN 1 Tondano Kabupaten Minahasa

Authors

  • Abram Agus Ratu UNIVERSTAS SAM RATULANGI
  • Joy A.M. Rattu
  • Lydia Tendean

DOI:

https://doi.org/10.35801/ijphcm.1.3.2020.29411

Keywords:

Strategi Promosi, Kesehatan Reproduksi Remaja, Kehamilan Tidak Diinginkan, Promotion Strategy, Adolescent Reproductive Health, Unwanted Pregnancy

Abstract

Latar belakang: Kehamilan tidak diinginkan (KTD) disebabkan perilaku tidak sehat dan kondisi saat sebelum/selama kehamilan dan berhubungan erat dengan berbagai aspek yang ada di masyarakat. Tujuan penelitian untuk menganalisis strategi promosi kesehatan reproduksi bagi remaja dalam mencegah kehamilan tidak diinginkan di SMAN 1 Tondano Kabupaten Minahasa

Metode penelitian: Penelitian ini dilakukan dengan metode kualitatif di SMAN 1 Tondano Kabupaten Minahasa menggunakan tehnik sampling purposive. Informan berjumlah 7 orang dan data diperoleh dari hasil wawancara mendalam dan diolah dengan triangulasi.

Hasil penelitia: Penelitian ini menunjukkan bahwa KTD pada remaja berawal dari perilaku seksual pernah dilakukan seperti kissing, necking hingga intercourse. Advocacy bagi remaja dalam mencegah KTD telah dilakukan oleh Dinas Pendidikan, Dinas Kesehatan namun hanya sebatas masukan pada rapat koordinasi dengan pemerintah dalam hal ini Kabupaten Minahasa dan DPRD Minahasa. Dukungan sosial sudah ada namun pelaksanaannya jarang dilakukan. Pemberdayaan Masyarakat telah dilakukan namun hanya sebatas peserta yang ditunjuk atau utusan, karena keterbatasan dana.

Kesimpulan: Kesimpulan penelitian ini yaitu KTD pada Remaja berawal dari perilaku seksual dan strategi promosi kesehatan reproduksi (advocacy, dukungan sosial dan pemberdayaan masyarakat) telah dilakukan namun belum maksimal. Saran, perlu disosialisasikan KTD secara merata dan melibatkan guru, siswa, orang tua dan perlu ditingkatkan dukungan sosial serta pemberdayaan masyarakat dari dan oleh instansi terkait.

References

Ali, M. dan M. Asrori. 2016. Psikologi Remaja Perkembangan Peserta Didik. PT Bumi Aksara. Jakarta

Amalia, E. H. 2015. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Terjadinya Kehamilan Tidak Diinginkan Pada Remaja (Studi Kasus pada Remaja di Kota Madiun). Skripsi Jurusan Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Ilmu Keolahragaan.

Andriani, R. A. D. Hubungan Pengetahuan Kesehatan Reproduksi dan Dukungan Sosial Keluarga dengan Perilaku Seks Pranikah pada Remaja di Wilayah Kerja Puskesmas Kota Surabaya UNS-Pascasarjana Prodi. Kesehatan Masyarakat

Badan Pusat Statistik (BPS), Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas), dan UNFPA Indonesia. 2005. Proyeksi penduduk Indonesia (Indonesia population projection) 2000 - 2025. Jakarta: CV. Gading Komunikatama.

BKKBN. 2015a. Pusat Informasi Konseling Remaja/Mahasiswa (PIK-R/M) Sistem Informasi Keluarga Sejahtera.http://aplikasi.bkkbn.go.id

_________. 2015b. Program Genre dalam Penyiapan Kehidupan Berkeluarga bagi Remaja.Jakarta: Direktorat Bina Ketahanan Remaja

_________. 2016. Pedoman Pengelolaan Pusat Informasi dan Konseling Remaja dan Mahasiswa. Jakarta: Direktorat Bina Ketahanan Remaja

BKKBN, Badan Pusat Statistik (BPS) dan ORC Macro. 2013. Buku Laporan Survei Demografi Dan Kesehatan Indonesia 2012. Calverton, Maryland, USA: ORC Macro; 2013.

Budiono, M. A., dan M. Sulistyowati. 2013. Peran UKS (Usaha Kesehatan Sekolah) dalam Penyampaian Informasi Kesehatan Reproduksi terhadap Siswa SMP Negeri X di Surabaya. Jurnal Promkes, Vol. 1, No. 2 Desember 2013: 184–191

Dewi, A. P. 2012. Hubungan Karakteristik Remaja, Peran Teman Sebaya dan Paparan Pornografi dengan Perilaku Seksual Remaja di Kelurahan Pasir Gunung Selatan Depokâ€, Tesis, Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia.

Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Utara, 2018. Profil Kesehatan Sulawesi Utara 2018. Dinas Kesehatan Provinsi Sulut

Ikamari, L., C. Izugbara and R. Ochako. 2013. Prevalence and determinants of unintended pregnancy among women in Nairobi, Kenya BMC Pregnancy and Childbirth 2013, 13:69. Available from : http://www.biomedcentral.com/1471-2393/13/69

Ismarwati, dan I. Utami. 2017. Faktor Faktor Yang Mempengaruhi Kejadian Kehamilan Tidak Diinginkan Pada Remaja. Journal of Health Studies, Vol. 1, No. 2, September 2017: 168-177

Kementerian Kesehatan RI. 2015a. Profil Kesehatan RI 2014.

Kementerian Kesehatan RI 2015b. Situasi Kesehatan Reproduksi Remaja (http://www.depkes.go.id/download.php?file=download/pusdatin/infodatin% 20reproduksi%20remaja-ed.pdf): Pusat Data dan Informasi Kementrian Kesehatan RI. (online)

Kumalasari, I. 2012. Kesehatan Reproduksi. Jakarta: Salemba Medika

Kusmiran. 2012. Kesehatan Reproduksi Remaja dan Wanita. Jakarta; Salemba Medika.

Marmi, 2013, Kesehatan Reproduksi, Pustaka Pelajar, Yogyakarta

Mathewos, S., and A. Mekuria. 2017. Teenage Pregnancy and Its Associated Factors among School Adolescents of Arba Minch Town, Southern Ethiopia. Ethiop J Health Sci.2017; 28(3): 287.

Moleong, L. J. 2014. Metodologi Penelitian Kualitatif Edisi Revisi, Remaja Rosdakarya, Bandung.

Nuraini. 2015. Hubungan Dukungan Sosial Orang Tua Dengan Kesiapan Remaja Menghadapi Pubertas Di SMP N 2 Kasihan Bantul Yogyakarta Naskah Publikasi Program Studi Bidan Pendidik Jenjang D Iv Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan ‘Aisyiyah Yogyakarta Tahun 2015

Nur Djannah, S. 2017. Model Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pelayanan Peduli Kesehatan Reproduksi Dan Seksual Remaja (Studi Kasus Pada Remaja Paguyuban X). Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta

Purwaningsih, S., dan Warsiti. 2017. Gambaran Sikap Terhadap Pencegahan Kehamilan Tidak Diinginkan Pada Siswi Kelas X Di SMA Negeri 1 Pundong Bantul Yogyakarta. Program Studi Bidan Pendidik Jenjang Diploma IV Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas ‘Asiyiyah Yogyakarta 2017

Purwoastuti, T., dan E. S. Walyani. 2015. Panduan Kesehatan Reproduksi Dan Keluarga Berencana. Yogjakarta: Pustaka Baru Press

Raharja, M. B. 2014. Fertilitas Remaja di Indonesia Volume.9, No.1 Agustus 2014, Puslitbang Kependudukan BKKBN, Jakarta.

Saptarini, I dan Suparmi. 2015. Determinan Kehamilan Tidak Diinginkan di Indonesia (Analisis Data Sekunder Riskesdas 2013). Jurnal Kesehatan Reproduksi, 7(1), pp. 15-24

Septiani, A. 2016. Analisis Kebijakan Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) Di Dinas Pendidikan Dasar Kabupaten Bantul. Skripsi Program Studi Kebijakan Pendidikan Jurusan Filsafat Dan Sosiologi Pendidikan Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Yogyakarta Oktober 2016

Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia (SDKI) Tahun 2017

Susilowati, D. 2016. Promosi Kesehatan. Pusdik SDM Kesehatan. Kementerian Kesehatan RI. Jakarta

Wang, H., L. Long, H. Cai, Y. Wu, J. Xu, C. Shu. 2015 Contraception and UnintendedPregnancy among Unmarried Female University Students: A Cross-sectional Study from China. PLoS ONE 10(6): e0130212. doi:10.1371/journal. pone.0130212

Wulandari, P., M. Kustriyani, dan A. Fiyanti. 2018. Hubungan Dukungan Teman Sebaya Dengan Kecemasan Remaja Putri Dalam Menghadapi Perubahan Fisik Pada Masa Pubertas Kelas VIII Di SLTPN 31 Semarang Jurnal Ilmu Keperawatan Maternitas, Volume 1 No 1, Mei 2018.

Downloads

Published

2020-07-17

Issue

Section

Articles