HUBUNGAN ANTARA POSISI KERJA DUDUK DAN INDEKS MASA TUBUH DENGAN KELUHAN MUSULOSKELETAL PADA KARYAWAN DI BANK SULUTGO CABANG UTAMA MANADO
Abstract
Keluhan muskuloskeletal adalaha keluhan yang dirasakan pada otot-otot skeletal, keluhan yang dirasakan mulai dari keluhan ringan sampai dengan keluhan berat yang dikarenakan pekerja menerima beban statis secara berulang dalam waktu yang lama. Poisis kerja duduk yang keliru akan menyebabkan keluhan nyeri pada punggung, karena tekanan pada bagian tulang belakang akan meningkat pada saat duduk dengan sikap yang tidak alamiah seperti posisi duduk yang kaku dan posisi duduk dengan membungkuk kedepan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah ada hubungan antara posisi kerja duduk dan indeks masa tubuh dengan keluhan muskuloskeletal pada karyawan di Bank SulutGo Cabang Utama Manado. Penelitian dilakukan dengan observasional analitik dengan pendekatan cross sectional. Tempat Penelitian dilakukan di Bank SulutGo Cabang Utama Manado yang dilaksanakan pada bulan Agustus-November 2019 dengan sampel penelitian ini adalah seluruh total populasi berjumlah 47 responden. Pengumpulan data melalui wawancara dengan menggunakan kuesioner Nordic Body Map (NBM) dan pengukuran menggunakan Metode The Rapid Upper Limb Assessment (RULA), timbangan berat badan dan microtoise. dengan mengunakan uji korelasi spearman. Hasil dari uji statistik antara posisi kerja duduk dengan keluhan muskuloskeletal menunjukkan terdapat hubungan dengan nila p = 0,000 dengan dan nilai r = 0,565 yang berarti memiliki keeratan hubungan sedang dan searah, dan tidak terdapa hubungan antara indeks masa tubuh dengan keluhan muskuloskeletal dengan nilai p = 0,793 dan nilai r =0,565.
Â
Kata kunci : Keluhan Muskuloskeletal, Posisi Kerja Duduk, Indeks Masa Tubuh
Â
ABSTRACT
Musculoskeletal complaints is a pain in skeletal muscle, usually it comes from mild to severe complaint because of repeated weight that workers received for a long time.Wrong position of sitting at work can cause back pain, because the pressure at the spinal column will increase if you sit in unnatural position such as stiff position or even bending forward position. The purpose of this study was to determine whether there is a relationship between sitting work position and body mass index with musculoskeletal complaints to employees at Bank SulutGo Cabang Utama Manado. The study was conducted by analytic observational with cross sectional approach. The place of research was held at of Bank SulutGo Cabang Utama Manado which was carried out in August-November 2019 and overall sample of this research with total of 47 respondents. Data collection through interviews using the Nordic Body Map (NBM) questionnaire and measurements using The Rapid Upper Limb Assessment (RULA) method, weight scales and microtoise. By using Spearman correlation test. The results of statistical tests between sitting work positions with musculoskeletal complaint show there is relation with p value = 0,000 and r value = 0,565 which mean have a average and direct, and there is no correlation between body mass index and musculoskeletal complaint with p value = 0,793 and r value =0,565.
Â
Keywords: Musculoskeletal Complaint, Sitting Work Position, Body Mass Index