PKM di Perum Puri Kelapa Gading Paniki Atas, Talawaan, Minahasa Utara, Sulawesi Utara Tentang Edukasi Mencegah Penyebaran Covid-19
DOI:
https://doi.org/10.35799/vivabio.2.2.2020.30571Abstract
Covid-19 merupakan penyakit menular yang bermula dari Wuhan, China. Sekitar lebih dari 200 negara di dunia terjangkit virus covid-19 dan banyak menimbulkan korban jiwa dalam waktu yang sangat cepat. Pemerintah melakukan pembatasan kegiatan masyarakat sebagai upaya memutus mata rantai penyebaran virus covid-19. Pencegahan penyebaran penyakit menular tersebut harus segera dilakukan dengan tepat. Metode yang dilakukan adalah Kampanye Informasi Edukasi (KIE) kepada warga agar terhindar dari penularan Covid-19. Edukasi yang diberikan adalah himbauan untuk mengenakan masker, mencuci tangan dan menjaga jarak sosial. Hasil dari KIE dalam rangka pencegahan Covid-19 di Perum Puri Kelapa Gading adalah peningkatan kesadaran warga untuk mengenakan masker sebesar 68% untuk warga yang mengendarai mobil, 40% untuk warga yang mengendarai motor dan meningkat 150% bagi warga yang berjalan kaki. Edukasi dan bantuan yang diberikan mampu memberikan solusi bagi warga Puri Kelapa Gading untuk menjaga diri dari paparan Covid-19.
References
Chen, H., Guo, J., Wang, C., Luo, F., Yu, X., Zhang, W., ... & Liao, J. 2020.
Clinical characteristics and intrauterine vertical transmission potential of COVID-19 infection in nine pregnant women: a retrospective review of medical records. The Lancet, 395(10226),809-815
Telaumbanua, D. 2020. Urgensi Pembentukan Aturan Terkait
Pencegahan Covid-19 di Indonesia. Qalamuna - Jurnal Pendidikan, Sosial, dan Agama. 12(1) : 59-70.
Yunus, N.R dan Rezki, A. 2020. Kebijakan Pemberlakuan Lockdown Sebagai Antisipasi Penyebaran Covid-19 Virus Covid-19. SALAM-Jurnal
Sosial & Budaya Syar-i. 7(3) : 227-238.
Huang, C. Wang, Y. Li, X. 2020. Clinical features of patients infected with
novel covid-19virus in Wuhan, China. Lancet. 395: 497–
Singhal, T. (2020). A Review of Covid-19 virus Disease-2019 (COVID-19).
The Indian Journal of Pediatrics, 87(4): 281–286.
Zukmadini, A.Y., Karyadi, B., & Kasrina, K. 2020. Edukasi Perilaku Hidup
Bersih dan Sehat (PHBS) dalam Pencegahan COVID-19 Kepada Anak-Anak di Panti Asuhan. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 3(1). doi:https://doi.org/10.29303/jpmpi.v3i1.440
Mona, N. 2020. Konsep Isolasi Dalam Jaringan Sosial Untuk Meminimalisasi Efek Contagious (Kasus Penyebaran Virus Covid-19
Di Indonesia). Jurnal Sosial Humaniora Terapan, 2(2): 117-125.
Razi F., Yulianty V., Amani, S A., Fauzia JH. 2020. Bunga Rampai COVID-
: Buku Kesehatan Mandiri untukSahabat. PD Prokami: Depok.