Pemetaan dan Sosialisasi Potensi Air Tanah Kawasan Pantai Desa Palaes Kecamatan Likupang Barat sebagai Infrastruktur Pendukung untuk Wisata Mangrove

Authors

  • Ferdy Ferdy Department of Physics Sam Ratulangi University, Manado
  • Dolfie Paulus Pandara Department of Physics Sam Ratulangi University, Manado
  • Maria Daurina Bobanto Department of Physics Sam Ratulangi University, Manado
  • As'ari As'ari Department of Physics Sam Ratulangi University, Manado
  • Jeine Greisye Morong Pemerintah Desa Palaes Kecamatan Likupang Barat Minahasa Utara
  • Yuki Paischa Ponumbol Department of Physics Sam Ratulangi University, Manado
  • Grace E.I. Rau Department of Physics Sam Ratulangi University, Manado

DOI:

https://doi.org/10.35799/vivabio.v4i1.40250

Abstract

Air bersih merupakan komponen penting dalam pengembangan destinasi pariwisata. Wisata Mangrove di Desa Palaes Kecamatan Likupang Barat Kapubaten Minahasa Utara sangat prospektif untuk dikembangkan. Pengembangan tersebut harus didukung penyediaan infrastruktur air bersih. Kegiatan PKM ini bertujuan untuk memberikan informasi tentang potensi air tanah di kawasan pantai melalui pemetaan kondisi bawah permukaan tanah menggunakan metode geolistrik dengan konfigurasi dipol-dipol. Hasil pemetaan menunjukkan bahwa kawasan pantai Desa Palaes memiliki potensi air tanah yang cukup memadai terutama air tanah dangkal. Informasi ini telah disosialisasikan kepada para pemangku kepentingan di Desa Palaes dan dapat digunakan sebagai data dasar untuk pengembangan infrastruktur air bersih di kawasan wisata Mangrove.

Author Biographies

Ferdy Ferdy, Department of Physics Sam Ratulangi University, Manado

Jurusan Fisika

Dolfie Paulus Pandara, Department of Physics Sam Ratulangi University, Manado

Jurusan Fisika

Maria Daurina Bobanto, Department of Physics Sam Ratulangi University, Manado

Jurusan Fisika

As'ari As'ari, Department of Physics Sam Ratulangi University, Manado

Jurusan Fisika

Jeine Greisye Morong, Pemerintah Desa Palaes Kecamatan Likupang Barat Minahasa Utara

Desa Palaes

Yuki Paischa Ponumbol, Department of Physics Sam Ratulangi University, Manado

Jurusan Fisika

Grace E.I. Rau, Department of Physics Sam Ratulangi University, Manado

Jurusan Fisika

References

https://swarakawanua.com/ketum-asidewi-sebut-palaes-sebagai-desa-wisata-pangan/ (akses 20 Januari 2022)

Jejaring Desa Wisata. 2021. Desa Palaes. https://jadesta.com. (akses 9 April 2022)

Sedana, D., & Tanauma, A. (2015). Pemetaan akuifer air tanah di jalan ringroad kelurahan malendeng dengan menggunakan metode geolistrik tahanan jenis. Jurnal Ilmiah Sains 15(1): 33–37.

Tongkukut, S. H. J., Pogaga, B. A. M., Akasi, I. A., Sagai, F. S., & Loupatty, T. B. (2019). Investigasi Akuifer Air Tanah di Banua Buha Asri 1 Kelurahan Buha Manado Dengan Menggunakan Metode Geolistrik Resistivitas. JURNAL ILMIAH SAINS 20(1): 1–5.

Tulenan, M. M., Wantasen, A. S., & Rembet, U. N. W. J. (2018). Structure Of Mangrove Community In Palaes Village Coastal West Likupang District, North Minahasa. Jurnal Ilmiah Platax 6(1): 74–84.

Downloads

Published

2022-04-02

How to Cite

Ferdy, F., Pandara, D. P., Bobanto, M. D., As’ari, A., Morong, J. G., Ponumbol, Y. P., & Rau, G. E. (2022). Pemetaan dan Sosialisasi Potensi Air Tanah Kawasan Pantai Desa Palaes Kecamatan Likupang Barat sebagai Infrastruktur Pendukung untuk Wisata Mangrove. Vivabio: Jurnal Pengabdian Multidisiplin, 4(1), 7–11. https://doi.org/10.35799/vivabio.v4i1.40250