PERANAN SUMBER DAYA MANUSIA DALAM MENINGKATKAN AKTIVITAS KELOMPOK TANI DI DESA TEMBER
Abstract
Penelitian ini ingin melihat sejauh mana peranan sumber daya manusia dalam meningkatkan aktivitas dan produktivitas kelompok tani yang ada di desa Tember.
Penelitian yang menggunakan metode pendekatan deskriptif kualitatif menemukan kenyataan bahwa ternyata sumber daya manusia yang ada di dalam kelompok tani desa Tember ternyata masih belum berperan sebagaimana mestinya disebabkan antara lain: Pertama, kurangnya informasi dan sosialisasi tentang fungsi dan perannya bagi petani, yang kedua, tingkat pendidikan dari para anggota di dalam kelompok tani relatif tergolong rendah, sehingga turut mempengaruhi pengetahuan dan kemampuan mereka dalam mengadopsi inovasi di bidang pertanian dan menerapkan inovasi tersebut dalam rangka peningkatan kesejahteraan dan kualitas hidup mereka.
Kata kunci: sumber daya manusia, aktivitas, kesejahteraan.
Penelitian yang menggunakan metode pendekatan deskriptif kualitatif menemukan kenyataan bahwa ternyata sumber daya manusia yang ada di dalam kelompok tani desa Tember ternyata masih belum berperan sebagaimana mestinya disebabkan antara lain: Pertama, kurangnya informasi dan sosialisasi tentang fungsi dan perannya bagi petani, yang kedua, tingkat pendidikan dari para anggota di dalam kelompok tani relatif tergolong rendah, sehingga turut mempengaruhi pengetahuan dan kemampuan mereka dalam mengadopsi inovasi di bidang pertanian dan menerapkan inovasi tersebut dalam rangka peningkatan kesejahteraan dan kualitas hidup mereka.
Kata kunci: sumber daya manusia, aktivitas, kesejahteraan.
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.