Analisis Pola Struktur Modal Perusahaan-Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia Selama Masa Pandemi Covid-19

Ade Yoan Dwi Putra Rozet, Lusianus Heronimus Sinyo Kelen

Abstract


Abstract: Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) has an impact on the economy in Indonesia, one of which is manufacturing firms on the Indonesia Domestic Exchange. Based on IDX data in 2020, manufacturing firms in the year before the onset of COVID-19, one of the sectors, namely the basic and chemical industry sectors, used higher debt than the various industrial and consumer goods and consumer goods sectors. This shows that there is instability in the use of debt in each sector in manufacturing firms in the year before and during COVID-19. This study aims to determine the dominant funding pattern used by manufacturing firms on the Indonesia Domestic Exchange during the COVID-19 pandemic. The measurement in this study uses the measurement of capital structure. By using data in 2020 with a total of 154 firms as the sample of this study. The data analysis technique in this research uses quantitative descriptive analysis techniques, namely descriptive statistics. The results show that the funding pattern of manufacturing firms on the Indonesia Domestic Exchange during the COVID-19 pandemic is that they use more internal funding (equity) in operating the firm but some use external funding (debt).

 

Abstrak: Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) memberi dampak bagi perekonomian di Indonesia salah satunya pada perusahaan-perusahaan manufaktur di Bursa Efek Indonesia. Berdasarkan data BEI tahun 2020 bahwa perusahaan-perusahaan manufaktur pada tahun sebelum terjadinya COVID-19 salah satu sektor yaitu sektor industri dasar dan kimia menggunakan utang lebih tinggi dibandingkan sektor aneka industri dan industri barang dan konsumsi. Hal ini menunjukkan bahwa ada ketidakstabilan penggunaan utang pada masing-masing sektor di perusahaan manufaktur pada tahun sebelum dan selama COVID-19. Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui pola pendanaan yang lebih dominan digunakan oleh perusahaan-perusahaan manufaktur di Bursa Efek Indonesia selama masa pandemi COVID-19. Pengukuran dalam penelitian ini menggunakan pengukuran struktur modal. Dengan menggunakan data tahun 2020 dengan total 154 perusahaan sebagai sampel penelitian ini. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan teknik analisis deskriptif kuantitatif yaitu menggunakan statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pola pendanaan perusahaan-perusahaan manufaktur di Bursa Efek Indonesia selama masa pandemi COVID-19 yaitu lebih banyak menggunakan pola pendanaan internal (ekuitas) dalam mengoperasikan perusahaan tetapi ada juga yang menggunakan pendanaan eksternal (utang).

Full Text:

PDF

References


Alamsyah, F., & Madyan, M. (2021). Pengaruh Board Characteristics Proporsi Woman On Board Pada Kinerja Keuangan. JMBI UNSRAT (Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis dan Inovasi Universitas Sam Ratulangi)., 8(2). doi:https://doi.org/10.35794/jmbi.v8i2.34663

Akhtar, M., Yusheng, K., Haris, M., Ain, Q. U., & Javaid, H. M. (2021). Impact of financial leverage on sustainable growth, market performance, and profitability. In Economic Change and Restructuring (Issue 0123456789). Springer US. https://doi.org/10.1007/s10644-021-09321-z

Amos, J. (2015). Pengujian Pola Pendanaan Perusahaan dengan Teori Pecking Order dan Teori Trade-Off pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

Arxiliria, & Prima, Y. S. S. E. M. A. (2016). Kebijakan Struktur Modal : Pengujian Trade-Off Theory dan Pecking Order Theory. Angewandte Chemie International Edition.

Baker, H. K., Kumar, S., Colombage, S., & Singh, H. P. (2017). Working capital management practices in India: survey evidence. Managerial Finance, 43(3), 331–353. https://doi.org/10.1108/MF-07-2016-0186

Brigham, E. F., & Houston, J. F. (2019). Fundamentals of Financial Management 15 Edition. Cengage Learning.

Chirinko, R. S., & Singha, A. R. (2000). Testing static tradeoff against pecking order models of capital structure: A critical comment. Journal of Financial Economics, 58(3), 417–425. https://doi.org/10.1016/S0304-405X(00)00078-7

Cristina, Y. M. (2016). Pengujian Trade-Off Theory dan Pecking Order Theory dalam Penentuan Kebijakan Struktur Modal. Laboratorium Penelitian Dan Pengembangan Farmaka Tropis Fakultas Farmasi Universitas Mualawarman, Samarinda, Kalimantan Timur.

Hanafi, M. M. (2016). Manajemen Keuangan edisi 2. BPFE.

Hilgers, R.-D., Heussen, N., & Stanzel, S. (2019). Statistik, deskriptif (Issue 1). https://doi.org/10.1007/978-3-662-48986-4_2900

Husnan, S. dan E. P. (2015). Dasar-Dasar Manajemen Keuangan (Ketujuh). UPP STIM YKPN.

IndonesiaStockExchange. (2020). Idx statistics 2020. 6.

Indriyani, E. (2020). COVID-19 dan Pengaruhnya Terhadap Struktur Modal Perusahaan Manufaktur. AL-TSARWAH, 3.

Kelen, L. H. S. (2014). Teori Struktur Modal Di Indonesia Apakah Pecking Order, Trade-Off Atau Market Timing?

Komara, A., Hartoyo, S., & Andati, T. (2016). Analisis Pengaruh Struktur Modal Terhadap Kinerja Perusahaan Pada PErusahaan Otomotif. Jurnal Keuangan Dan Perbankan, 20(1), 10–21.

Miglo, A. (2010). Teori Waktu Pasar dari Struktur Modal : Tinjauan. 203.

Modigliani, F., & Miller., M. H. (1963). Taxes and the Cost of Capital: A. Correcti. American Economic Review.

Modigliani, F., & Miller, M. H. (1958). The Cost of Capital, Corporation Finance and the Theory of Investment. The American Economic Review.

Musthafa. (2017). Manajemen Keuangan. CV Andi Offset.

Nadzirah, Yudiaatmaja, F., & Cipta, W. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Struktur Aktiva dan Profitabilitas terhadap Struktur Modal. In E-Journal Bisma. Universitas Pendidikan Ganesha.

Nita Septiani, N. P., & Suaryana, I. G. N. A. (2018). Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Struktur Aset, Risiko Bisnis dan Likuiditas pada Struktur Modal. E-Jurnal Akuntansi, 22, 1682. https://doi.org/10.24843/eja.2018.v22.i03.p02

Nugroho, N. C. (2014). Analisis Pengaruh Profitabilitas, Pertumbuhan Penjualan, Ukuran Perusahaan, Dan Umur Perusahaan Terhadap Struktur Modal Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Kerajinan Kuningan Di Kabupaten Pati. Management Analysis Journal, 3(2), 6–10. https://doi.org/10.15294/maj.v3i2.3951

Pasaribu, D. (2017). Pengujian Teori Pecking Model Dan Trade-Off Dalam Analisis Struktur Modal Pada Perusahaan Farmasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Journal of Chemical Information and Modeling, 110(9), 1689–1699.

Pontoh, W. (2018). Pengujian Teori Pecking Order Atas Struktur Modal (Studi Pada Entitas Terbuka Di Indonesia). Going Concern : Jurnal Riset Akuntansi, 13(01), 36–39. https://doi.org/10.32400/gc.13.01.18938.2018

Rahmadani, A. R. P. & W. A. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Penjualan Dan Dividend Payout Ratio Terhadap Struktur Modal. Jurnal Akuntansi Manajemen.

Ridho, M. (2019). Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Struktur Modal Perusahaan Manufaktur Go Public. Jurnal Ekonomi Dan Keuangan.

Shyam-sunder, L., & Myers. (1999). Menguji Trade-Off statis terhadap model pecking order struktur moda1. 51, 219–244.

Silaen, F. K., Sitepu, S. F., & Oemry, S. (2019). Populasi dan persentase serangan Bactrocera dorsalis (Diptera : Tephritidae) pada tanaman Jeruk (Citrus sinensis L.) di desa Bandar Meriah kecamatan Munte pasca erupsi gunung Sinabung. 7(2337), 542–548. https://doi.org/10.32734/jaet

Syafariah, R. M., & Prof. Eduardus, T. M. B. A. P. . (2020). Pengujian Kembali Teori Pecking Order, Trade-Off Dan Market Timing Pada Perusahaan Non-Keuangan Di Indonesia.

Umdiana, N., & Claudia, H. (2020). Analisis Struktur Modal Berdasarkan Trade off Theory. Jurnal Akuntansi : Kajian Ilmiah Akuntansi, 7(1), 52–70.

Wardiyanta, W., Sudarmadji, S., & Nopirin, N. (2017). Studi Eksploratif Mengenai Yogyakarta sebagai Pengirim Wisatawan Keluarga. Jurnal Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, 20(1), 84. https://doi.org/10.22146/jsp.18005

Yonggara, Y., Murni, S., & Tulung, J. (2021). Analisis Komparatif Kinerja Keuangan Berbasis Tingkat Struktur Modal Pada Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di BEI. JMBI UNSRAT (Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis dan Inovasi Universitas Sam Ratulangi)., 8(1). doi:https://doi.org/10.35794/jmbi.v8i1.31327




DOI: https://doi.org/10.35794/jmbi.v9i1.39712

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats

 

 Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.