Studi Pengelolaan Keuangan Individu yang Dimoderasi oleh Toleransi Risiko Keuangan pada Karyawan di Jabodetabek
Abstract
Abstract. This study aims to examine financial knowledge, locus of control, financial attitudes and education level on financial management behavior moderated by financial risk tolerance. This study adds the variable level of education as a novelty from previous research. Data collection using questionnaires via google form with the number of samples in the study there are 440 respondents. In testing the hypothesis using SEM Amos 21. The results of this study indicate that financial knowledge has a positive effect on financial management behavior, locus of control has no effect on financial management behavior, financial attitudes have a positive effect on financial management behavior and education level has a positive effect on management behavior. The results of the moderating variable show that all independent variables are supported by financial risk tolerance. This research is expected to provide benefits for the younger generation to improve financial knowledge, financial attitudes and education levels in managing finances properly and wisely.
Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengetahuan keuangan, pengendalian diri, sikap keuangan dan tingkat pendidikan terhadap perilaku manajemen keuangan yang dimoderasi oleh toleransi risiko keuangan. Penelitian ini mendambahkan variabel tingkat pendidikan sebagai kebaruan dari penelitian sebelumnya. Pengumpulan data menggunakan penyebaran kuesioner melalui formulir dengan jumlah sampel dalam penelitian ada 440 responden. Dalam pengujian hipotesis menggunakan Structural Equation Modeling (SEM) Amos 21. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengetahuan keuangan berpengaruh positif terhadap perilaku manajemen keuangan, pengendalian diri tidak berpengaruh terhadap perilaku manajemen keuangan, sikap keuangan berpengaruh positif terhadap perilaku manajemen keuangan dan tingkat pendidikan berpengaruh positif terhadap perilaku manajemen keuangan. Hasil variabel moderasi menunjukkan bahwa semua variabel independen didukung dengan adanya toleransi risiko keuangan. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi generasi muda untuk meningkatkan pengetahuan keuangan, sikap keuangan dan tingkat pendidikan dalam mengelola keuangan dengan baik dan bijak.
Full Text:
PDFReferences
Alas, R., Übius, U., Lorents, P., & Matsak, E. (2017). Corporate Social Responsibility In European And Asian Countries. Jurnal Manajemen Bisnis Dan Inovasi (JMBI) UNSRAT Vol. 4 No. 1
Amanah, E., Iradianty, A., & Rahardian, D. (2016). Pengaruh Financial Knowledge , Financial Attitude Dan External Locus Of Control Terhadap Personal Financial Management Behavior Pada Mahasiswa S1 Universitas Telkom The Influence Of Financial Knowledge, Financial Attitude And External Locus Of Control On. E-Proceeding Of Management, 3(2), 1228–1235.Https://Openlibrarypublications.Telkomuniversity.Ac.Id/Index.Php/Management/Article/View/1448.
Ameliawati, M., & Setiyani, R. (2018). The Influence Of Financial Attitude, Financial Socialization, And Financial Experience To Financial Management Behavior With Financial Literacy As The Mediation Variable. Kne Social Sciences, 3(10), 811. Https://Doi.Org/10.18502/Kss.V3i10.3174
Asaff, R., Suryati, & Rahmayani, R. (2019). Pengaruh Financial Attitude Dan Financial Knowledge Terhadap Financial Management Behavior (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Konsentrasi Keuangan Universitas Andi Djemma Palopo). Jemma Jurnal Of Economic, Management And Accounting, 2(2), 09–22. Https://Doi.Org/Http://Dx.Doi.Org/10.35914/Jemma.V2i2.243
Asih, S. W., & Khafid, M. (2020). Pengaruh Financial Knowledge, Financial Attitude Dan Income Terhadap Personal Financial Management Behavior Melalui Locus Of Control Sebagai Variabel Intervening. 2(1), 18–23. Https://Doi.Org/10.15294/Eeaj.V9i1.42349
Bapat, D. (2020). Antecedents To Responsible Financial Management Behavior Among Young Adults: Moderating Role Of Financial Risk Tolerance. International Journal Of Bank Marketing, 38(5), 1177–1194. Https://Doi.Org/10.1108/IJBM-10-2019-0356
Cahyani, N. R. D. (2020). Pengaruh Locus Of Control Internal, Niat Berperilaku, Dan Tingkat Pendidikan Terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Keluarga. Engineering, Construction And Architectural Management, 25(1), 1–9. Http://Dx.Doi.Org/10.1016/J.Jss.2014.12.010%
Devi, L., Mulyati, S., & Umiyati, I. (2021). Pengaruh Pengetahuan Keuangan, Pengalaman Keuangan, Tingkat Pendapatan, Dan Tingkat Pendidikan Terhadap Perilaku Keuangan. JASS (Journal Of Accounting For Sustainable Society), 2(02), 78–109. Https://Doi.Org/10.35310/Jass.V2i02.673
Ghozali, Imam. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Badan Penerbit Universitas Diponegoro: Semarang
Hair, J. F., Sarstedt, M., Hopkins, L., & Kuppelwieser, V. G. (2019). Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLS-SEM): An Emerging Tool In Business Research. European Business Review, 26(2), 106–121. Https://Doi.Org/10.1108/EBR-10-2013-0128
Hirawati, H., Sijabat, Y. P., & Giovanni, A. (2021). Financial Literacy, Risk Tolerance, And Financial Management Of Micro-Enterprise Actors. Society, 9(1), 174–186. Https://Doi.Org/10.33019/Society.V9i1.277
Humaira, I., & Sagoro, E. M. (2018). Pengaruh Pengetahuan Keuangan, Sikap Keuangan, Dan Kepribadian Terhadap Perilaku Manajemen Keuangan Pada Pelaku Umkm Sentra Kerajinan Batik Kabupaten Bantul. Nominal, Barometer Riset Akuntansi Dan Manajemen, 7(1). Https://Doi.Org/10.21831/Nominal.V7i1.19363
Karamoy, H., & Tulung, J. E. (2020). The Effect of Banking Risk on Indonesian Regional Development Bank. Banks and Bank Systems, 15(2), 130-137
Karamoy, H., & Tulung, J. E. (2020). The Effect of Financial Performance and Corporate Governance To Stock Price In Non-Bank Financial Industry. Corporate Ownership & Control, 17(2), 97-103.
Ketut Edy Wirawan, I Wayan Bagia, G. P. A. J. S. (2016). Pengaruh Tingkat Pendidikan Dan Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Dinamika Dotcom, 7(2), 121–130. Https://Doi.Org/Http://Dx.Doi.Org/10.23887/Bjm.V5i1.21991
Kosilah, & Septian. (2020). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Assure Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Inovasi Pendidikan, 1(6), 1139–1148. Https://Stp-Mataram.E-Journal.Id/Jip/Article/View/214.
Kusumaningrum, T. M., Isbanah, Y., & Paramita, R. A. S. (2019). Factors Affecting Investment Decisions: Studies On Young Investors. International Journal Of Academic Research In Accounting, Finance And Management Sciences, 9(3), 10–16. Https://Doi.Org/10.6007/Ijarafms/V9-I3/6321
Mahmudah, N., & Iramani. (2018). Pengaruh Pendapatan, Pendidikan, Pengetahuan Keuangan Terhadap Perilaku Keuangan PNS Wanita Di Surabaya. E-Jurnal STIE Perbanas.
Maulana, I., Manulang, J. M. Br., & Salsabila, O. (2020). Pengaruh Social Media Influencer Terhadap Perilaku Konsumtif Di Era Ekonomi Digital. Majalah Ilmiah Bijak, 17(1), 28–34. Https://Doi.Org/10.31334/Bijak.V17i1.823
Mien, N. T. N., & Tran Phuong Thao. (2015). Factors Affecting Personal Financial Management Behaviors: Evidence From Vietnam. Hypertension, 47(3), 327–328. Https://Doi.Org/10.1161/01.Hyp.0000200705.61571.95
Mufidah, I. Z. Z., & Silvy, M. (2018). Pengaruh Locus Of Control Dan Pengetahuan Keuangan Terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Mahasiswa. Manajemen, 2(2), 2016. http://eprints.perbanas.ac.id/3868/.
Pak, O., & Mahmood, M. (2015). Impact Of Personality On Risk Tolerance And Investment Decisions: A Study On Potential Investors Of Kazakhstan. International Journal Of Commerce And Management, 25(4), 370–384. Https://Doi.Org/10.1108/Ijcoma-01-2013-0002
Permanasari, F. M., Harya Kuncara, & Ari Warokka. (2020). Pengaruh Literasi Keuangan Dan Antesedennya Terhadap Toleransi Risiko Dengan Moderasi Faktor Demografi Pada Pekerja Muda Di Indonesia. JRMSI - Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia, 11(2), 338–363. Https://Doi.Org/10.21009/Jrmsi.011.2.08
Pramedi, A. D., & Haryono, N. A. (2021). Pengaruh Financial Literacy, Financial Knowledge, Financial Attitude, Income Dan Financial Self Efficacy Terhadap Financial Management Behavior Entrepreneur Lulusan Perguruan Tinggi Di Surabaya. Jurnal Ilmu Manajemen, 9(2), 572. Https://Doi.Org/10.26740/Jim.V9n2.P572-586
Putra, I. P. S., Ananingtiyas, H., Sari, D. R., Dewi, A. S., & Silvy, M. (2016). Experienced Regret , Dan Risk Tolerance Pada Pemilihan Jenis Investasi. Journal Of Business And Banking, 5(2), 271–282. Https://Doi.Org/10.14414/Jbb.V5i2.548
Putri, M. H., & Pamungkas, A. S. (2019). Pengaruh Financial Knowledge, Locus Of Control Dan Financial Self Efficacy Terhadap Financial Behavior. Jurnal Manajerial Dan Kewirausahaan, 1(4), 890–990.
Http://Journal.Untar.Ac.Id/Index.Php/JMDK/Article/View/6591
Putri Suryantari, E., & Putu Suarmi Sri Patni, N. (2020). Pengaruh Pengetahuan,Pengalaman,Sikap Dan Tingkat Pendidikan Terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Keluarga Menghadapi Dampak Pademi. November, 391–402. Https://Jurnal.Undhirabali.Ac.Id/Index.Php/Sintesa/Article/Download/1277/1123.
Rizkiawati, N. L., & Asandimitra, N. (2018). Pengaruh Demografi, Financial Knowledge, Financial Attitude, Locus Of Control Dan Financial Self-Efficacy Terhadap Financial Management Behavior Masyarakat Surabaya. Jurnal Ilmu Manajemen (Jim), 6(3). Https://Ejournal.Unesa.Ac.Id/Index.Php/Jim/Article/View/23846
Rizkyatul Nadhifah, & Muhadjir Anwar. (2021). Pengaruh Literasi Keuangan Dan Toleransi Risiko Terhadap Keputusan Investasi (Studi Pada Warga Desa Sekapuk Kabupaten Gresik). E-Bisnis : Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 14(2), 1–11. Https://Doi.Org/10.51903/E-Bisnis.V14i2.388
Rohmah, N., Susbiyani, A., Aspirandy, R. M., & Cahyono, D. (2021). Pengaruh Financial Knowledge, Financial Attitude Dan Internal Locus Of Control Terhadap Perilaku Manajemen Keuangan. Jurnal Ekobis : Ekonomi Bisnis & Manajemen, 11(1), 150–161. Https://Doi.Org/10.37932/J.E.V11i1.249
Rosa, I., & Listiadi, A. (2020). Pengaruh Literasi Keuangan, Pendidikan Keuangan Di Keluarga, Teman Sebaya, Dan Kontrol Diri Terhadap Manajemen Keuangan Pribadi. Jurnal Manajemen, 12(2), 244–252. Https://Journal.Feb.Unmul.Ac.Id/Index.Php/JURNALMANAJEMEN/Article/View/7468.
Sampoerno, A. E., & Haryono, N. A. (2021). Pengaruh Financial Literacy, Income, Hedonism Lifestyle, Self-Control, Dan Risk Tolerance Terhadap Financial Management Behavior Pada Generasi Milenial Kota Surabaya. Jurnal Ilmu Manajemen, 9(3), 1002–1014. Https://Doi.Org/10.26740/Jim.V9n3.P1002-1014
Sibagariang, A. J., & Wulandari, S. (2021). Pengaruh Financial Attitude, Financial Knowledge Dan Income Terhadap Financial Management Behavior. Jurnal Manajemen Ekonomi Dan Bisnis, 1–15.
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.
Susanti, A. (2017). Tingkat Pendidikan, Literasi Keuangan, Dan. Telaah Bisnis, 18(1), 45–56. Http://Journal.Stimykpn.Ac.Id/Index.Php/Tb
Widiawati, M. (2020). Pengaruh Literasi Keuangan, Locus Of Control , Financial Self-Efficacy, Dan Love Of Money Terhadap Manajemen Keuangan Pribadi. Prisma (Platform Riset Mahasiswa Akuntansi), 1(1), 97–108. Https://Ojs.Stiesa.Ac.Id/Index.Php/Prisma/Article/View/371
Widyaningrum, S., & Kurniawati, S. L. (2018). Pengaruh Sikap Keuangan, Pengetahuan Keuangan Dan Pengalaman Keuangan Terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Keluarga Di Sidoarjo. Http://Eprints.Perbanas.Ac.Id/3575/8/Artikel Ilmiah.Pdf
Wisma, L., & Rita, M. R. (2020). Keberlanjutan: Jurnal Manajemen Dan Jurnal Akuntansi. Jurnal Akuntansi, 5(2), 105–116
Https://Doi.Org/Http://Dx.Doi.Org/10.32493/Keberlanjutan.V6i2.Y2021.P168-183
Wulandari, & Hakim, L. (2015). Pengaruh Love Of Money, Pendidikan Keuangan Di Keluarga, Hasil Belajar Manajemen Keuangan, Dan Teman Sebaya Terhadap Manajemen Keuangan Pribadi Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Akuntansi, 3(3), 1–6. Https://Ejournal.Unesa.Ac.Id/Index.Php/Jpak/Article/View/17112.
Yulistia Rika & Iramani. (2018). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Pengelolaan Keuangan Keluarga Di Kabupaten Tuban. Artikel Ilmiah STIE Perbanas Surabaya, 1–13. Http://Eprints.Perbanas.Ac.Id/3565/9/ARTIKEL ILMIAH.Pdf
DOI: https://doi.org/10.35794/jmbi.v9i2.43271
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.