PENGELOMPOKAN DOSEN BERDASARKAN PROSES PEMBELAJARAN DI PROGRAM STUDI MATEMATIKA FMIPA UNSRAT PADA SEMESTER GENAP 2017/2018 MENGGUNAKAN METODE WARD

Authors

  • Josua A.S Pamekas Department of Mathematics, Sam Ratulangi University, Manado
  • Djoni Hatidja Department of Mathematics Sam Ratulangi University http://orcid.org/0000-0003-2137-1479
  • Jantje D Prang

DOI:

https://doi.org/10.35799/jis.19.1.2019.23314

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengelompokkan dosen-dosen yang mengajar di Program Studi (PS) Matematika FMIPA UNSRAT pada semester genap 2017/2018. Data diperoleh melalui kuesioner yang dibagikan kepada mahasiswa yang mengikuti perkuliahan semester genap 2017/2018 dan dianalisis dengan menggunakan statistika deskriptif dan metode ward. Hasil analisis menunjukkan bahwa DS5 merupakan dosen yang melakukan kinerja dengan sangat maksimal dalam proses pembelajaran, sedangkan dosen yang tidak maksimal kinerjanya pada proses pembelajaran adalah DS20. Untuk hasil pengelompokan terdapat 5 kelompok dosen-dosen yang mengajar di PS Matematika FMIPA UNSRAT dan kelompok dosen yang sangat baik dalam proses pembelajaran adalah kelompok ketiga yang terdiri dari DS4, DS14, DS15, DS9, DS5, dan DS6.

 

Kata kunci: Analisis Gerombol, Metode Ward, Jarak Euclidean, Dosen, Proses Pembelajaran

 

GROUPING OF LECTURER BASED ON LEARNING PROCESS AT MATHEMATICS STUDY PROGRAM IN FMIPA UNSRAT IN EVEN SEMESTER 2017/2018 USING WARD METHOD

 ABSTRACT

This research aims to classify lecturers who teach at Mathematics Study Program in FMIPA UNSRAT in even semester 2017/2018. The data obtained from questionnaire which is shared to college student who take the class in even semester 2017/2018 and analyzed using descriptive statistics and Ward method. The result of the analysis show that DS5 is the lecturer who did the maximum performance in learning process, while the lecturer who didn’t do the maximum performance is DS20. For the grouping result, there are 5 groups of lecturers who teach at Mathematics Study Program in FMIPA UNSRAT and the best group of learning process is the third group which consist of DS4, DS14, DS15, DS9, DS5, and DS6.

 Keywords: Cluster Analysis, Ward Method, Euclidean Distance, Lecturer, Learning Process

References

Duran B.S., and F.L Odell. 1974. Cluster Analysis, A Survey. Springer-Verlag, New York.

Ina, J. 2010. Pengelompokan Wilayah Curah Hujan Kalimantan Barat Berbasis Metode Ward dan Fuzzy Clustering. Jurnal Sains Dirgantara 7(2): 82-99.

Johnson R.A., and D.W. Wichern. 2002. Applied Multivariate Statistical Analysis. Fifth Edition. Prentice Hall, New Jersey.

Kotler, P. 2000. Marketing Management. Prentice hall, Inc. New Jersey.

Liputo, D., D. Hatidja dan Y.A.R. Langi. 2014. Analisis Korepondensi Terhadap Karakteristik Kinerja Dosen Berdasarkan Faktor Penentu Mutu Pelayanan Di Jurusan Matematika Fmipa Universitas Sam Ratulangi. Jurnal De Cartesian 3(1): 50-57.

Mattjik, A., dan I. Sumertajaya. 2011. Sidik Peubah Ganda Dengan Menggunakan SAS. Edisi pertama. IPB Press, Bogor.

Mongi, C.E. 2014. Penggerombolan dan Pemetaan Kabupaten/ Kota di Provinsi Jawa Barat Berdasarkan Nilai Ujian Nasional SMA dan Akreditasi Sekolah [Tesis]. Institut Pertanian Bogor, Bogor.

Pangemanan, Y., D. Hatidja dan H.A.H. Komalig. 2014. Persepsi Alumni Matematika Terhadap Layanan dan Fasilitas Akademik Serta Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Di Program Studi Matematika FMIPA UNSRAT dengan Menggunakan Analisis Korespondensi. Jurnal De Cartesian 3(1): 36-42.

Peraturan Pemerintah (PP) Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan.

Rahmawati, L., Abadyo, dan Trianingsih E.L. 2013. Analisis Kelompok dengan menggunakan Metode Hierarki untuk pengelompokan Kabupaten/Kota di Jawa Timur berdasarkan Indikator Kesehatan. Jurnal Online UM 1(2): 1-10.

Rencher A.C., and W.F Christensen. 2012. Method of Multivariate Analysis 3rd edition. John Wiley & Sons, New York.

Riduwan dan Akdon, 2007. Rumus dan Data dalam Analisis Statistika. Alfabeta, Bandung.

Simamora, B. 2005. Analisis Multivariat Pemasaran. PT Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.

Siregar, Syofian. 2010. Statistika Deskriptif Untuk Penelitian Dilengkapi Perhitungan Manual dan Aplikasi SPSS Versi 17. PT RajaGrafindo Persada, Jakarta.

Tumilaar, P., D. Hatidja dan J.D. Prang. 2014. Analisis Korespondensi Terhadap Persepsi Alumni Program Studi Matematika FMIPA Universitas Sam Ratulangi Mengenai Kurikulum Dan Proses Pembelajaran. Jurnal De Cartesian 3(1): 23-29.

Umar, H. 2008. Metode Penelitian untuk Skripsi dan Tesis Edisi 2. Rajawali Pers, Jakarta.

Downloads

Published

2019-07-09

How to Cite

Pamekas, J. A., Hatidja, D., & Prang, J. D. (2019). PENGELOMPOKAN DOSEN BERDASARKAN PROSES PEMBELAJARAN DI PROGRAM STUDI MATEMATIKA FMIPA UNSRAT PADA SEMESTER GENAP 2017/2018 MENGGUNAKAN METODE WARD. Jurnal Ilmiah Sains, 19(1), 46–56. https://doi.org/10.35799/jis.19.1.2019.23314

Issue

Section

Articles