Kajian fungsi bridle line pada jaring insang dasar
DOI:
https://doi.org/10.35800/jitpt.1.4.2013.3560Abstract
Jaring insang dasar yang dioperasikan di perairan berterumbu karang akan memberikan dampak kerusakan karang, karena tali pemberat jaring bersentuhan langsung dengan dasar perairan. Penggunaan bridle line pada bagian bawah jaring insang dasar diduga dapat meminimalkan kerusakan habitat dasar perairan. Tujuan penelitian ialah untuk membandingkan jumlah tutupan karang yang terangkat dan hasil tangkapan dari jaring yang menggunakan bridle line dengan jaring tanpa bridle line, serta mengidentifikasi hasil tangkapan. Penelitian ini didasarkan pada metode eksperimental. Pengumpulan data dilakukan dengan mengoperasikan enam unit jaring insang dasar dalam 10 trip di perairan pantai Kelurahan Sario Tumpaan, Teluk Manado. Tiga unit jaring menggunakan bridle line dan tiga unit lainnya tanpa bridle line. Analisis data dikerjakan menggunakan perbandingan nilai tengah contoh pengamatan berpasangan uji-t. Hasil analisis menunjukkan bahwa jaring insang dasar yang menggunakan bridle line memberi dampak kerusakan yang lebih kecil dibanding jaring tanpa bridle line. Jenis ikan hasil tangkapan dari kedua jenis jaring insang tersebut tidak berbeda.Downloads
How to Cite
Wahyuddin, A. E., Reppie, E., & Paransa, I. J. (2014). Kajian fungsi bridle line pada jaring insang dasar. JURNAL ILMU DAN TEKNOLOGI PERIKANAN TANGKAP, 1(4). https://doi.org/10.35800/jitpt.1.4.2013.3560
Issue
Section
Articles
License
You are free to:
- Share — copy and redistribute the material in any medium or format
- Adapt — remix, transform, and build upon the material
- The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.
Under the following terms:
- Attribution - You must give appropriate credit , provide a link to the license, and indicate if changes were made . You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
- NonCommercial - You may not use the material for commercial purposes .
- No additional restrictions - You may not apply legal terms or technological measures that legally restrict others from doing anything the license permits.
Notices:
You do not have to comply with the license for elements of the material in the public domain or where your use is permitted by an applicable exception or limitation .
No warranties are given. The license may not give you all of the permissions necessary for your intended use. For example, other rights such as publicity, privacy, or moral rights may limit how you use the material.