Dokter lima bintang untuk kesehatan mental remaja

Peran dokter keluarga

Penulis

Kata Kunci:

dokter keluarga, remaja, kesehatan mental, dokter bintang lima

Abstrak

Remaja, dari 10 tahun hingga 24 tahun, adalah tahap peralihan ketika seorang anak menjadi seorang dewasa. Ini adalah tahap kritis yang mempengaruhi kualitas hidup dan kehidupan masa dewasa. Dokter keluarga, kontak pertama layanan kesehatan, berperan penting untuk memastikan tumbuh kembang kehidupan remaja. Dokter keluarga memiliki keunggulan untuk mendukung kesehatan mental remaja dikarenakan pengetahuan mereka yang menyeluruh berhubungan dengan pasien dan keluarganya serta hubungannya dengan masyarakat atau komunitas. Peranan dokter keluarga didiskusikan dalam konsep dokter bintang lima.

Referensi

Sawyer SM, Azzopardi PS, Wickremarathne D, Patton GC. The age of adolescence. Lancet Child Adolesc Health. 2018;2(3):223-228. doi:10.1016/S2352-4642(18)30022-1

WHO. Health for the World’s Adolescents: A Second Chance in the Second Decade. World Health Organization; 2014. https://apps.who.int/adolescent/second-decade/files/1612_MNCAH_HWA_Executive_Summary.pdf

Porajow ZCJG, Manampiring AE, Wariki WMV, Palandeng HMF, Langi FFLG. Hubungan kualitas hidup kesehatan dengan aktivitas fisik dan status gizi remaja di era pandemi COVID-19. J Biomedik: JBM. 2021;13(3):358. doi:10.35790/jbm.v13i3.34417

Starfield B, Shi L, Macinko J. Contribution of primary care to health systems and health. Milbank Q. 2005;83(3):457-502. doi:10.1111/j.1468-0009.2005.00409.x

García-Huidobro D, Puschel K, Soto G. Family functioning style and health: opportunities for health prevention in primary care. Br J Gen Pract J R Coll Gen Pract. 2012;62(596):e198-203. doi:10.3399/bjgp12X630098

Boelen C. Frontline doctors of tomorrow. World Health. 1994;47(5):4-5.

Han AX, Whitehouse SR, Tsai S, Hwang S, Thorne S. Perceptions of the family physician from adolescents and their caregivers preparing to transition to adult care. BMC Fam Pract. 2018;19(1):140. doi:10.1186/s12875-018-0830-6

Klein D, Wild TC, Cave A. Understanding why adolescents decide to visit family physicians: qualitative study. Can Fam Physician Med Fam Can. 2005;51(12):1660-1661. https://www.cfp.ca/content/51/12/1660.long

Unduhan

Diterbitkan

29-06-2024

Cara Mengutip

1.
Porajow ZCJG. Dokter lima bintang untuk kesehatan mental remaja: Peran dokter keluarga. J Kedokt Kom Tropik [Internet]. 29 Juni 2024 [dikutip 5 November 2024];12(1):515-6. Tersedia pada: https://ejournal.unsrat.ac.id/v3/index.php/JKKT/article/view/56257

Terbitan

Bagian

Editorial