Competitive Strategy Analysis for Digital Products on Kompas Daily

Penulis

  • Nur Rahmawati AKPRIND Yogyakarta
  • Paula Krisna Kompas

DOI:

https://doi.org/10.35797/jab.13.2.84-90

Kata Kunci:

Strategi Bersaing, Faktor Kunci Sukses Perusahaan, Keunggulan Bersaing

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengidentifikasi faktor-faktor kunci keberhasilan dalam industri dan persaingannya, keunggulan bersaing produk digital Kompas, dan  menformulasi strategi bersaing produk digital Kompas. Penelitian ini bersifat deskriptif kualitatif, dengan menganalisis lingkungan eksternal perusahaan menggunakan analisis lingkungan makro PESTEL, analisis industri menggunakan Five Forces Porter, dan analisis faktor kunci sukses perusahaan. Analisis lingkungan internal perusahaan dilakukan dengan analisis rantai nilai dan keunggulan kompetitif VRIO. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strategi yang diterapkan Kompas adalah strategi diferensiasi produk karena strategi ini dinilai paling sesuai dengan kondisi perusahaan. Strategi diferensiasi dilakukan perusahaan untuk mendapatkan keunikan terhadap pesaing.

Referensi

Barney, J. (2002). Gaining and Sustaining Competitive Advantage (Second Edition ed.). New Jersey: Prentice Hall.

Cooper, D., & Schindler, P. (2011). Business Research Methods. New York: McGraw-Hill.

Grant, R. M. (1991). The resource-based theory of competitive advantage: implications for strategy formulation. California Management Review, 114-135.

Pearce, J., & Robinson, R. (1997). Strategic Management: Strategy Formulation, Implementation and Control (6th ed.). Chicago: R.D. Irwin, Inc.

Porter, M. E. (1980). Competitive Strategy: Techniques for Analyzing Industries and Competitors. New York: The Free Press.

Porter, M. E. (1985). Competitive Advantage: Creating and Sustaining. New York: The Free Press.

Rahmawati, N. (2021). Evaluasi Keunggulan Bersaing Bank XYZ Unit Bisnis Purna Bakti. PERSPEKTIF: Jurnal Ekonomi dan Manajemen Akademi Bina Sarana Informatika, 19, 83-90.

Rothaermel, F. (2015). Strategic Management (3rd ed.). New York: McGraw-Hill Education.

Thompson, J., Strickland, A., & Gamble, E. (2014). Crafting and Executing Strategy (Sixteenth Edition ed.). New York: McGraw-Hill/Irwin, Inc.

Diterbitkan

2023-10-30

Cara Mengutip

Nur Rahmawati, & Krisna, P. (2023). Competitive Strategy Analysis for Digital Products on Kompas Daily. JURNAL ADMINISTRASI BISNIS (JAB), 13(2), 84–90. https://doi.org/10.35797/jab.13.2.84-90

Terbitan

Bagian

Articles