HUBUNGAN LAMA MENDERITA DAN PERAWATAN KAKI DIABETES DENGAN RESIKO ULKUS KAKI DIABETIK DI KLINIK HUSADA SARIO MANADO

Authors

  • Radinal Muhdar
  • James Siwu
  • Mario E. Katuuk

DOI:

https://doi.org/10.35790/jkp.v6i2.21575

Abstract

Abstract :The diabetic foot ulcer is one of the complications that often occur in people with DM have suffered for 10 years or more. Foot treatment which led to irregular ulcers diabetic feet. The objective to know the relationships between duration of suffering and the foot cares diabetes with diabetic foot ulcer risk in the clinic Husada Sario Manado. The design of this study uses an analytic descriptive method using a cross-sectional study design (cross-sectional study). The sample in this study amounted to 81 people. Data analysis was done using the chi-square test (X2), on the level of significance of 95% (α10 years (72.8%) with high risk (45.8%) whereas low risk (54.2%) and foot care routine (53.1%) with risk ulcer is low (83.7%) whereas the risk is high (16.3%), foot care is not routinely performed (46.9%) with high risk (81.6%) whereas low risk (18.4%).Conclusion there is no relationship between long afflicted with diabetic foot ulcer risks where the obtained p=0.056 and there is a relationship between diabetic foot treatment with diabetic foot ulcer risks where the obtained p=0.000. Keywords: Longer of Suffering, Diabetes Foot Care, Risk of Diabetic Ulcer Abstrak : Ulkus kaki diabetik merupakan salah satu komplikasi yang sering terjadi pada penderita DM yang telah menderita selama 10 tahun atau lebih. Perawatan kaki yang tidak teratur menyebabkan terjadinya ulkus kaki diabetik. Tujuan untuk mengetahui hubungan lama menderita dan perawatan kaki diabetes dengan resiko ulkus kaki diabetik di Klinik Husada Sario Manado. Desain penelitian ini mengunakan metode desktiptif analitik dengan menggunakan rancangan crossectional study (Studi potong lintang). Sampel berjumlah 81 orang. Analisa data menggunakan uji chi-square (X2), pada tingkat kemaknaan 95% (α ≤ 0,05). Hasil didapatkan lama menderita ≤10 tahun (27,2%) dengan resiko ulkus rendah (72,7%) sedangkan resiko tinggi (27,3%), lama menderita >10 tahun (72,8%) dengan resiko tinggi (45,8%) sedangkan resiko rendah (54,2%) dan perawatan kaki rutin (53,1%) dengan resiko ulkus rendah (83,7%) sedangkan resiko tinggi (16,3%), perawatan kaki tidak rutin (46,9%) dengan resiko tinggi (81,6%) sedangkan resiko rendah (18,4%) Kesimpulan tidak ada hubungan bermakna antara lama menderita dengan resiko ulkus kaki diabetik dimana diperoleh p = 0,056 dan terdapat hubungan antara perawatan kaki diabetes dengan resiko ulkus kaki diabetik dimana diperoleh nilai p = 0,000. Kata Kunci : Lama Menderita, Perawatan kaki DM, Resiko Ulkus diabetik.

Downloads

Published

2018-11-01

How to Cite

Muhdar, R., Siwu, J., & Katuuk, M. E. (2018). HUBUNGAN LAMA MENDERITA DAN PERAWATAN KAKI DIABETES DENGAN RESIKO ULKUS KAKI DIABETIK DI KLINIK HUSADA SARIO MANADO. JURNAL KEPERAWATAN, 6(2). https://doi.org/10.35790/jkp.v6i2.21575