GAMBARAN ADAPTASI FISIOLOGIS DAN PSIKOLOGIS PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIS YANG MENJALANI HEMODIALISIS DI KOTA MANADO

Authors

  • Gracia Mait
  • Muhammad Nurmansyah
  • Hendro Bidjuni

DOI:

https://doi.org/10.35790/jkp.v9i2.36775

Abstract

Abstract: Background: Chronic kidney failure is a disease that is suffered by many people
in the world from young age to old age which significantly affects their ability and quality
of life because they have to undergo therapy including hemodialysis. To increase adherence,
the factors of adjustment to hemodialysis therapy need to be known in detail. Aim: to
describe the physiological and psychological adaptation features in patients with chronic
renal failure undergoing hemodialysis. Method: This study used descriptive analytical
research method using simple random sampling with a total sample of 49 patients
undergoing hemodialysis. The research instrument used is a questionnaire with quantitative
data analysis techniques. Result: Respondents in this study have a good physiological
adaptation (adaptive) that is 98% and also a good psychological adaptation that is
100%. Conclusion: Respondents in this study are known to have a good picture of
physiological and psychological adaptation (adaptive) so that this study can be used in
nurses in nursing interventions to further improve patient adaptation to hemodialysis.

Keywords: Chronic Renal Failure, Physiological and Psychological Adaptations

Abstrak: Latar Belakang: Penyakit gagal ginjal kronik adalah penyakit yang banyak di derita
oleh banyak orang di dunia dari usia muda sampai usia lanjut yang secara
signifikan mempengaruhi kemampuan diri dan kualitas hidup karena harus menjalani terapi
diantaranya hemodialisis. Untuk meningkatkan kepatuhan maka faktor-faktor penyesuaian
diri terhadap terapi hemodialisis perlu di ketahui secara detail. Tujuan: untuk mengetahui
gambaran adaptasi fisiologis dan psikologis pada pasien dengan gagal ginjal kronis yang
menjalani hemodialisis. Metode: penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif
analitis menggunakan simple random sampling dengan jumlah sampel penelitian 49 pasien
yang menjalani hemodialisis. Instrumen penelitian yang di gunakan adalah kuisioner dengan
teknik analisis data kuantitatif. Hasil:Responden dalam penelitian ini memiliki adaptasi
fisiologis yang baik (adaptive) yaitu 98% dan juga adaptasi psikologis yang baik yaitu 100%.
Kesimpulan: Responden dalam penelitian ini diketahui memiliki gambaran adaptasi
fisiologis dan psikologis yang baik (adaptive) sehingga penelitian ini dapat di gunakan
perawat dalam intervensi keperawatan untuk lebih meningkatkan adaptasi pasien dengan
hemodialisis.

Kata Kunci: Gagal Ginjal Kronis, Adaptasi Fisiologis dan Psikologis.

Downloads

Published

2021-11-03

How to Cite

Mait, G., Nurmansyah, M., & Bidjuni, H. (2021). GAMBARAN ADAPTASI FISIOLOGIS DAN PSIKOLOGIS PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIS YANG MENJALANI HEMODIALISIS DI KOTA MANADO. JURNAL KEPERAWATAN, 9(2), 1–6. https://doi.org/10.35790/jkp.v9i2.36775