EVALUASI PERHITUNGAN PEMOTONGAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 ATAS SEWA MENGGUNAKAN E-BUPOT PADA PERUM BULOG KANWIL SULUT & GORONTALO

EVALUATION OF CALCULATION OF INCOME TAX ARTICLE 23 DEDUCTION ON RENTAL USING E-BUPOT AT PERUM BULOG NORTH SULAWESI & GORONTALO REGIONAL KANTOR

Authors

  • Jatra Rivardo Salontahe Universitas Sam Ratulangi
  • Harijanto Sabijono, SE., Ak., MSi
  • Syermi Mintalangi

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengevaluasi perhitungan pajak penghasilan pasal 23 atas sewa menggunkan elektronik bukti potong pada perum bulog kanwil sulut & gorontalo. Tujuan penelitian ini yaitu mengetahui perhitungan pajak penghasilan pasal 23 menggunakan elektronik bukti potong. Penelitian ini dilakukan di Perum Bulog Kanwil Sulut & Gorontalo. Metode Evaluasi yang digunakan adalah metode kualitatif deskriptif. Hasil penelitian perhitungan pajak penghasilan pasal 23 atas sewa menggunkan elektronik bukti potong dengan peraturan yang berlaku telah sesuai. Hasil penelitian menunjukkan Perhitungan Pemotong pajak penghasilan pasal 23 atas sewa menggunakan elektronik bukti potong telah sesuai dengan UU No 7 Tahun 2021.

References

Arianty, F. 2023. e-Bupot Unification as an Application to Fulfill Tax Obligations for Tax Withholder. In Proceedings (Vol. 83, No. 1, p. 43). MDPI.

Bawazier, S. 2021. Analysis of E-Bupot System Implementation on Taxpayer Satisfaction. Management Research Studies Journal, 2(2), 100-106.

Daeng, R. R. 2021. Pengaruh Penggunaan e-Filing, e-Billing, e-SPT dan e-Bupot Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak.

Dahlan, A. M. 2022. Analysis of Factors That Affecting on Use E-Bupot 23/26. AFEBI Accounting Review, 7(2), 97-108.

DESI, R. 2019. Analisis Penerapan Pajak Penghasilan Pasal 23 dan kepatuhan sehubungan dengan jasa pengangkutan atau ekspedisi pada perusahaan cv. kiantek surabaya tahun 2018 (doctoral dissertation, universitas wijaya putra).

Faisal, A. Setiadi,2021. Akuntansi Perpajakan, penerbit PT Nasya Expanding Management, Pekalongan, Jawa Tengah.

Faisal,. 2021. Akuntansi Perpajakan , Pekalongan: Penerbit NEM

Hikmah, N. 2023. Implementation of the E-Bupot System in Order to Provide Convenience to Taxpayers in Fulfilling Article 23 Income Tax Obligations at the KPP Bekasi City Intermediate. Novatio: Journal of Management Technology and Innovation, 1(1), 37-51.

Inayah, N. 2021. Analisis perhitungan, penyetoran dan pelaporan pajak penghasilan pasal 23 berbasis web based menggunakan elektronik bukti potong (e-bupot) pada pt. putera menara agung tegaL (Doctoral dissertation, Politekin Harapan Bersama Tegal).

Izzah, N. R. A., & Istiqomah, D. F. 2023. Technology Acceptance Model: Determinans Actual System Use Of E-Bupot Unification Applications. Jurnal Akademi Akuntansi, 6(1), 44-62.

Karina, M., & Simanjuntak, B. H. 2022. Efektivitas Penggunaan E-Bupot 23/26.

Media Riset Akuntansi, Auditing & Informasi, 22(1), 157-170.

Keputusan Direktur Jenderal Pajak nomor KEP-269/PJ/2020, Penetepan Pemotongan Pajak Penghasilan Pasal 23 dan/atau Pasal 26 yang diharuskan membuat Bukti Pemotongan dan Diwajibkan Menyampaikan SPT Masa Pajak Penghasilan Pasal 23 dan/atau Pasal 26 Berdasarkan Peraturan Direktur Jenderal Pajak Nomor PER-04/PJ/2017.

Komariyah, S. 2019. EVALUASI Pajak Penghasilan Pasal 23 Atas Jasa Freight Forwarding Pada PT. Meratus Indonesia Cabang Surabaya (Doctoral dissertation, universitas bhayangkara surabaya).

Mahpudin,Suhono 2021. Perpajakan : Pajak Terapan Breven A & B Mardiasmo, 2019. Perpajakan. Edisi 2019. Andi Yogyakarta.

Masnuripa, Br Sinaga. 2019. EVALUASI Penerapan Pajak Penghasilan Pasal 23 Atas Pendapatan Jasa Pada PT United Tractors Tbk Cabang Medan, Universitas Muhammad Sumatera Utara Medan.

Nataherwin,Widyasari 2022. Akutansi Pajak Terapan, ISBN : 978-623-6728-31-4

Novianty, F., Afifah, N., & Sari, S. N. 2022. EVALUASI Penerapan Bukti Potong Eletronik PPH Pasal 23 di IMB Group. Jurnal Pabean., 4(2), 158-169.

Peraturan Direktur Jendral Pajak Nomor. PER-04/PJ/2020. Tentang petunjuk teknis pelaksanaan administrasi nomor pokok wajib pajak,sertifikasi elektronik dan pengukuhan pengusaha kena pajak.

Peraturan Menteri Keuangan No. 141/PMK.03/2015. tentang Tata Cara Pemotongan dan Penyetoran Pajak Penghasilan Atas Penghasilan Yang Berasal Dari Sewa Dan/Atau Imbalan Jasa

Peraturan Mentri Keuangan Nomor 244/PMK.03/2008. Tentang pajak penghasilan

Purba, A. P. 2019. EVALUASI Penerapan Perhitungan, Peyetoran, Pelaporan, Dan Pencatatan PPH Pasal 23 Dan PPH Final pada PT. Aerofood Indonesia Unit Kualanamu Medan (Doctoral dissertation, Universitas Medan Area).

Ramadhanti, S. K., & Haq, A. 2023. Pengaruh E-Filing, E-Spt Dan E-Bupot Unifikasi Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Di Dki Jakarta. Jurnal Ekonomi Trisakti, 3(2), 3559-3568.

Ramandey, L. 2020. Perpajakan, Suatu Pengantar. Deepublish.

Saraswati, F. 2019. EVALUASI Akuntansi Pajak Penghasilan Pasal 23 Dinas Perindustrian Dan Perdagangan Provinsi Sumatera Utara (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara).

Saraswati, F. 2019. EVALUASI Akuntansi Pajak Penghasilan Pasal 23 Dinas Perindustrian Dan Perdagangan Provinsi Sumatera Utara (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara).

Syaiful, 2019. Pengantar Akuntansi Berdasarkan SAK ETAP dan IFRS. Andi Yogyakarta.

Undang-undang No 7 Tahun 2021. Harmonisasi Peraturan Perpajakan Widnyana, I. W. 2019. Ebook-Perpajakan. KARTI, 5-5

Downloads

Published

2024-11-06