POLA PENGGUNAAN INSULIN PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE I DI INSTALASI RAWAT JALAN RSUP PROF. DR. R. D. KANDOU MANADO

Authors

  • Mutia Djahido
  • Weny I Wiyono
  • Deby A Mpila

DOI:

https://doi.org/10.35799/pha.9.2020.27413

Abstract

ABSTRACT

Diabetes mellitus type I is a condition which characterized by a high levels of sugar or glucose in the blood. Type I diabetes mellitus occurs when the body produces less or no insulin. As a result, people with type I diabetes require additional insulin from outside. Normally the level of sugar in the blood is controlled by the hormone insulin produced by the pancreas. The study aimed to determine the pattern of insulin use in patients with Type I Diabetes Mellitus in RSUP. Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. Sampling used a descriptive method with a retrospective research design of medical record data that met the inclusion criteria. The sample of this study were 24 patients. The pattern of insulin use is based on the correct evaluation of 24 patients (100%), the right dose of 19 patients (76.16%), the right drug 24 patients (100%), the right indication of 24 patients (100%).

 

Keywords: Diabetes mellitus type I, insulin, outpatient.

 

 

ABSTRAK

Diabetes Melitus tipe I adalah kondisi yang ditandai dengan tingginya kadar gula atau glukosa dalam darah. Diabetes melitus tipe I terjadi ketika tubuh kurang atau sama sekali tidak memproduksi insulin. Akibatnya, penderita Diabetes Melitus tipe I memerlukan tambahan insulin dari luar. Normalnya kadar gula dalam darah dikontrol oleh hormon insulin yang dihasilkan oleh pankreas. Penelitian ditujukan untuk mengetahui pola penggunaan insulin pada pasien Diabetes Melitus Tipe I di RSUP. Prof.  Dr. R. D. Kandou Manado. Pengambilan sampel menggunakan metode deskriptif dengan desain penelitian retrospektif dari data rekam medik yang memenuhi kritera inklusi. Sampel penelitian ini  sebanyak 24 pasien. Pola penggunaan insulin berdasarkan evaluasi tepat pasien sebanyak 24 pasien (100%), tepat dosis sebanyak 19 pasien (79,16%), tepat obat sebanyak 24 pasien (100%), tepat indikasi sebanyak 24 pasien (100%).

 

Kata kunci : Diabetes Melitus tipe I, insulin, rawat jalan

Downloads

Published

2020-02-28

How to Cite

Djahido, M., Wiyono, W. I., & Mpila, D. A. (2020). POLA PENGGUNAAN INSULIN PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE I DI INSTALASI RAWAT JALAN RSUP PROF. DR. R. D. KANDOU MANADO. PHARMACON, 9(1), 82–89. https://doi.org/10.35799/pha.9.2020.27413

Issue

Section

Articles