EVALUASI PENGELOLAAN OBAT RUSAK ATAU KEDALUWARSA SEBELUM DAN SELAMA PANDEMI COVID-19 DI RUMAH SAKIT X PROVINSI SULAWESI UTARA
DOI:
https://doi.org/10.35799/pha.13.2024.49376Keywords:
Pengelolaan obat, obat rusak, obat kedaluwarsa.Abstract
Pandemi Covid-19 menyebabkan banyak rumah sakit mengalami penurunan kunjungan pasien secara drastis yang mengakibatkan obat tidak terdistribusi dengan optimal sehingga meningkatkan risiko obat rusak atau kedaluwarsa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesesuaian pengelolaan obat rusak atau kedaluwarsa di Rumah Sakit X Provinsi Sulawesi Utara dengan pedoman Kementerian Kesehatan tahun 2021 dan untuk mengetahui perbandingan nilai kerugian akibat obat rusak atau kedaluwarsa sebelum pandemi pada tahun 2019 dan selama pandemi pada tahun 2022. Penelitian ini merupakan penelitian observasional kualitatif. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu lembar observasi, lembar wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengelolaan obat rusak atau kedaluwarsa di Rumah Sakit X Provinsi Sulawesi Utara dikategorikan sangat baik dengan skor kesesuaian 90%. Nilai kerugian akibat obat rusak atau kedaluwarsa tahun 2019 senilai Rp50.953.540,00 sedangkan pada tahun 2022 senilai Rp45.044.935,50. Tidak terdapat pengaruh yang signifikan pada nilai kerugian akibat obat rusak atau kedaluwarsa sebelum dan selama Pandemi Covid-19 di Rumah Sakit X Provinsi Sulawesi Utara
Kata kunci: Pengelolaan obat, obat rusak, obat kedaluwarsa, kerugian, Pandemi Covid-19
References
Ariyani, A. 2021. Kajian Kemandirian Keuangan Badan Layanan Umum Daerah Bidang Kesehatan Pada Masa Pandemi COVID-19. Jurnal Online Internasional & Nasional.2(3):311–322.
Dewi, Listiana, T., Putri, A., Febriyanti, R. 2021. Gambaran Pengelolaan Obat Rusak Dan Kadaluarsa Di Apotek Pradipta Slawi. Jurnal Ilmiah Farmasi.
Dyahariesti, N. dan Yuswantina, R. 2017. Evaluasi Keefektifan Pengelolaan Obat di Rumah Sakit. Media Farmasi Indonesia. 14:1485–1492.
Fabima F, Aziz A, Juliani A. 2018. Evaluasi Pengelolaan Limbah Obat di Fasilitas Kesehatan Dasar di Kota Yogyakarta. Universitas Islam Indonesia: Yogyakarta.
Giusman, R. dan Nurwahyuni, A. 2020. Evaluasi Pelayanan Rawat Jalan RS X Melalui Segmenting, Targeting Positioning Evaluation of Hospital Outpatient Services Through Segmenting, Targeting Positioning Kajian Administrasi Rumah Sakit, Universitas Indonesia Departemen Administrasi Kebijakan. Manajemen Kesehatan Yayasan RS. Dr. Soetomo, 7, pp. 72–77.
Hendrartini, J. 2020. Pembiayaan dan Sistem Keuangan RS di Era New Normal. Webinar UGM: Yogyakarta.
Kareri, D. R. 2018. Pelaporan Obat Rusak dan Kedaluwarsa di Seksi Kefarmasian Dinas Kesehatan Kabupaten Sumba Timur Tahun 2017. Karya Tulis Ilmiah. Politeknik Kesehatan Kemenkes Kupang.
Kemenkes, 2021. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 47 Tahun 2021 Tentang Penyelenggaraan Bidang Perumahsakitan. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia: Jakarta.
Mauliana, M., Wiryanto, W. Harahap, U. 2020. Evaluation of Drug Management Achievement in Pharmacy Installation of Langsa General Hospital. Asian Journal of Pharmaceutical Research and Development. 8:5-10.
Sabarudin, Ihsan, S., Kasmawati, H., Mahmudah, R., Pebriana., E. 2021. Dampak Pandemi Covid-19 Terhadap Pengelolaan dan Tingkat Ketersediaan Obat di Puskesmas Puuwatu Kota Kendari. Jurnal Farmasi Sains Praktis. 7:306-312.
Satibi. 2014. Manajemen Obat di Rumah Sakit. Gadjah Mada University Press: Yogyakarta.
Shaaban, H., Alghamdi, H., Alhamed, N., Alziadi, A., & Mostafa, A. (2018). Environmental Con-tamination by Pharmaceutical Waste: As-sessing Patterns of Disposing Unwanted Medications and Investigating the Factors Influencing Personal Disposal Choices.
Supriatna, E. 2020. Wabah Corona Virus Disease (Covid 19) Dalam Pandangan Islam. Jurnal Sosial Dan Budaya Syar-I. 7(6):555.
Syahreni D, Ardiningtyas B. 2016. Gambaran Penyebab dan Kerugian karena Obat Rusak dan Kedaluarsa. Jurnal Farmasi dan Ilmu Kefarmasian Indonesia. 8:1-6.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Marhaeni Chintami Andries, Gayatri Citraningtyas, Gerald Rundengan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access)