GAMBARAN KADAR KALSIUM WANITA MENOPAUSE DI PANTI WERDHA DAMAI MANADO
DOI:
https://doi.org/10.35790/ecl.v4i1.11007Abstract
Abstract: One health problem that needs serious attention in the elderly is osteoporosis, characterized by decreased bone density. Calcium is the main mineral of bone-forming. This study was aimed to obtain the calcium level among menopausal women at Panti Werdha Damai (senior housing) Manado. This was an observational study with a cross sectional design. Subjects were 30 menopausal women at Panti Werdha Damai Manado from November to Desember 2015. The results showed that most subjects were ≥ 65 years old (26 subjects; 86.67%) BMI ≥23.0 (15 subjects; 50%); with clinical osteoporosis symptoms (27 subjects; 90%). Among subjects aged ≥65 years, there was 1 subjects with low calcium level; 21 with normal calcium level; and 5 with high calcium level. Among subjects aged <65 years, there were 2 with normal calcium level and 1 with high calcium level; none with low calcium level. Most subjets (70%) had clinical osteoporosis symptoms. Conclusion: Most menopausal women at Panti Werdha Damai Manado had normal calcium level, however, most of them had shown clinical osteoporosis symptoms.
Keywords: calcium, menopausal women
Â
Abstrak: Salah satu masalah kesehatan yang perlu mendapatkan perhatian serius pada lanjut usia ialah osteoporosis yang ditandai dengan penurunan kepadatan tulang. Kalsium merupakan mineral utama pembentuk tulang. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan kadar kalsium wanita menopause di Panti Werdha Damai Manado. Jenis penelitian ialah observasional dengan desain potong lintang. Subjek penelitian ialah 30 orang wanita menopause di Panti Werdha Damai Manado selama periode November-Desember 2015. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa subjek penelitian terbanyak berusia ≥65 tahun sebanyak 26 orang (86,67%), IMT ≥23,0 sebanyak 15 orang (50%), dengan gejala klinis osteoporosis sebanyak 27 orang (90%). Pada subjek berusia ≥65 tahun terdapat 1 orang dengan kadar kalsium rendah, 21 orang dengan kadar kalsium normal, dan 5 orang dengan kadar kalsium tinggi. Pada subjek berusia <65 tahun terdapat 2 orang dengan kadar kalsium normal dan 1 orang dengan kadar kalsium tinggi; tidak terdapat yang mempunyai kadar kalsium rendah. Sebagian besar subjek (70%) mempunyai gejala klinis osteoporosis. Simpulan: Sebagian besar wanita menopause di Panti Werdha Damai Manado mempunyai kadar kalsium normal. Walaupun demikian, sebagian besar telah menunjukkan gejala klinis osteoporosis.
Kata kunci: kalsium, menopause
Downloads
How to Cite
Issue
Section
License
COPYRIGHT
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
Authors hold their copyright and grant this journal the privilege of first publication, with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that permits others to impart the work with an acknowledgment of the work's origin and initial publication by this journal.
Authors can enter into separate or additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (for example, post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its underlying publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (for example, in institutional repositories or on their website) as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work (See The Effect of Open Access).