Logam Berat Timbal (Pb) dan Kadmium (Cd) pada Beberapa Jenis Ikan Demersal di Perairan Teluk Manado Sulawesi Utara
Abstract
Manado bay waters are waters that have a fairly high level of human activity and are the estuaries of various rivers in the city of Manado. The high human and industrial activities have the potential to cause environmental pollution and the entry of heavy metals into the demersal fish biota in Manado Bay. The purpose of this study was to determine the levels of heavy metal Lead (Pb) and heavy metal Cadmium (Cd) in several types of demersal fish in the waters of Manado Bay. The samples used were 6 types of demersal fish commonly found in the bay of Manado, namely Sillago sihama, Lethrinus obsoletus, Garres filamenysuso, Polydactylus plabejus, Lutjanus rusellii and Mugil cephalus. Analysis of heavy metal content using the Atomic Absorption Spectro-photometry (AAS) method. The levels of heavy metals in fish samples were compared with the quality standards set by the Consumption Safe Limit (BSN) SNI 7387:2009. The results showed that the levels of Lead (Pb) were <0.08 mg/kg and Cadmium (Cd) were <0.01 mg/kg for each sample of demersal fish.
Keyword: Pb, Cd, Heavy Metals, Demersal fish, Manado Bay.
Perairan teluk Manado merupakan perairan yang memiliki tingkat aktivitas manusia yang cukup tinggi dan merupakan muara dari berbagai sungai yang ada di kota Manado. Tingginya aktivitas manusia dan industri berpotensi menyebabkan pencemaran lingkungan dan masuknya logam berat ke biota ikan demersal di teluk Manado. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kadar logam berat Timbal (Pb) dan logam berat Kadmium (Cd) pada beberapa jenis ikan demersal di perairan Teluk Manado. Sampel yang digunakan adalah 6 jenis ikan demersal yang umum terdapat di teluk Manado yaitu Sillago sihama, Lethrinus obsoletus, Garres filamenysuso, Polydactylus plabejus, Lutjanus rusellii dan Mugil cephalus. Analisis kadar logam berat menggunakan metode Atomic Absorption Spectro-photometry (AAS). Kadar logam berat pada sampel ikan dibandingkan dengan baku mutu yang telah ditetapkan oleh Batas Aman Konsumsi (BSN)SNI 7387:2009. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kadar Timbal (Pb) adalah <0,08 mg/kg dan Kadmium (Cd) adalah <0,01 mg/kg untuk setiap sampel ikan demersal.
Kata kunci: Pb, Cd, Logam berat, Ikan Demersal, Teluk Manado.
Full Text:
PDFReferences
Chahaya, I.S. 2003. Ikan Sebagai Alat Monitoring Pencemaran. https://repository.usu.ac.id/handle/123456789/3668. Diakses tanggal 30 Agustus2022.
Darmono. 2001. Lingkungan Hidup dan Pencemaran: Hubungan dengan Toksikologi Senyawa Logam. Penerbit Universitas Indonesia. Jakarta.
Hutagalung, H.P. 1993. Pencemaran Logam Berat dan Analisa Logam Berat. Kerjasama antara UNESCO/UNDP, P3OLIPI dan Universitas Riau, Puslit UNRI, Pekanbaru. 15 hal.
Mahalina, W., Tjandrakirana., Purnomo, T. 2016. Analisis Kandungan Logam Berat Timbal (Pb) dalam Ikan Nila (Oreochromis niloticus) yang Hidup di Sungai Kali Tengah, Sidoarjo. Jurnal LenteraBio Vol.5 No.1, Januari 2016: 43–47.
Murwani, S., Prasetiawati, E., Widiastuti E.L., Supriyanto dan Rivai I.F. 2017. Analisis Logam Berat Pada Spesies Ikan Karang Di Perairan Cagar Alam Laut Kepulauan Krakatau. Fakultas Matematikan dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Lampung.
Patang, 2018. Dampak Logam Berat Kadmium dan Timbal Pada Perairan. Buku Ajar. Badan Penerbit UNM Makasar.
Priatna, dkk., 2015. Kadar Pb pada Air Danikan Bader di Sungai Brantas, FMIPAUNS, Lentera Bio.
Sagala, S.L., R. Bramawanto, A.R.T.D. Kuswardani dan W.S. Pranowo. 2014. Distribusi Logam Berat di Perairan Natuna. Jurnal Ilmu dan Teknologi Kelautan Tropis, 6(2), 297–310.
Samsundari S dan Pertiwi I.Y., 2013. Kajian Dampak Pencemaran Logam Berat di Daerah Sekitar Luapan Lumpur Sidoarjo Terhadap Kualitas Air dan Budidaya Perikanan. Gamma, 6: 129–136.
Sembel, DT. 2015. Toksikologi Lingkungan Dampak Pencemaran dari Berbagai Bahan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari. Yogyakarta. Penerbit Andi.
Suparinti C dan Sri R. 2011. Kiat Sukses Budidaya Ikan Nila. Jakarta. Lily Publisher.
Widowati, Sustiono, Jusuf. 2008. Efek Toksik Logam: Pencegahan dan Penanggulangan Pencemaran. Yogyakarta. Andi Offset.
DOI: https://doi.org/10.35800/mthp.10.3.2022.43879
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Media Teknologi Hasil Perikanan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Editorial Office:
Program Studi Teknologi Hasil Perikanan, Jurusan Pengolahan Hasil Perikanan
Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan,Universitas Sam Ratulangi
Jl. Kampus UNSRAT Bahu, Kec. Malalayang, Kota Manado, Provinsi Sulawesi Utara