MANADO SPORT CENTER. Hi-Tech Architecture

Authors

  • Arta Yaran
  • Julianus A. R. Sondakh
  • Leidy Rompas

DOI:

https://doi.org/10.35793/daseng.v7i2.20845

Abstract

Kota Manado merupakan salah satu kota di indonesia yang mengalami perkembangan yang sangat pesat, mulai dari sektor pariwisata, industri, perdagangan dan jasa, hal ini juga didukung oleh faktor letak geografis  berada pada lingkaran pasifik yang strategis sebagai pintu masuk ke ekonomi global. Namun Masih rendahnya budaya olahraga di negara kita salah satunya diakibatkan oleh adanya sarana dan prasarana umum untuk olahraga yang beralih fungsi menjadi pusat perdagangan dan fasilitas lainnya. Hal tersebut menyebabkan semakin sempitnya ruang publik untuk olahraga sehingga pada akhirnya mempengaruhi sikap dan minat masyarakat terhadap olahraga. Dampak lanjutan dari hal itu bisa berupa menurunnya prestasi olahraga. olahraga yang menjadi ujung tombak pembinaan.

Sehingga fasilitas umum masyarakat yang dihadirkan untuk mewadahi aktivitas olahraga adalah sports center yang memegang peranan dalam perkembangan olahraga. Selain dengan pengadaan fasilitas untuk berolahraga baik berupa ruang public terbuka/lapangan (outdoor) maupun yang bersifat gedung olahraga/sport center (indoor) serta juga untuk memunculkan karakteristik dari high tech architecture yang di mana karateristik high tech architecture sangat cocok untuk bangunan monumental karena high tech itu sendiri memakai bangunan pabrik sebagai tipologi bentuk dalam menerapkan di bngunan lain.

Kata kunci      : Kota Manado, Sport, Center, High Tech Architecture

Downloads

Published

2018-09-25