PENERAPAN TIPOLOGI CITYWALK PADA FASILITAS PERBELANJAN DI KAWASAN SIMPANG LIMA GUMUL KABUPATEN KEDIRI

Authors

  • Ghanas G. B. Prayogi
  • R.A. Retno Hastijanti
  • Joko Santoso

DOI:

https://doi.org/10.35793/daseng.v13i3.57398

Abstract

The Citywalk Typology of Shopping Facility Buildings in the Simpang Lima Gumul CBD Area, Kediri Regency applies various elements that form a citywalk and is integrated with the function of the Shopping Facility itself. The concept of building mass is divided into two, namely secondary tenants (retail shopping and cafes/restaurants) and anchor tenants (department stores). The mass arrangement is created using a combination of linear and centralized configuration patterns to produce various circulation patterns. Apart from that, the Citywalk concept is implemented with retail, pedestrian paths and open spaces that are integrated with each other. The pedestrian paths are made wide enough in accordance with the provisions for pedestrian paths for Citywalks and form a winding and curved pattern to give a flowing and dynamic impression. This concept is intended so that visitors can experience a different experience so that they don't just focus on shopping in a building, but can also take a walk on the pedestrian path, there is a plaza area that can be used as a performance area which is equipped with various facilities and infrastructure by applying natural elements (vegetation, water, etc.), lighting, dynamic, exploratory and several other elements.

Keywords: Citywalk; Shopping Facilities; Kediri Regency

Tipologi Citywalk pada Bangunan Fasilitas Perbelanjaan di Kawasan CBD Simpang Lima Gumul Kabupaten Kediri menerapkan berbagai elemen pembentuk citywalk dan diintegrasian dengan fungsi Fasilitas Perbelanjaan itu sendiri. Konsep massa bangunan dibagi menjadi dua yakni untuk secondary tenat (shopping retail dan cafe/restoran) dan anchor tenant (departemen store). Tata massa dibuat dengan kombinasi pola konfigurasi linear dan memusat untuk menghasilkan pola sirkulasi yang beragam. Selain itu konsep Citywalk diterapkan dengan adanya retail, jalur pedestrian dan open space yang saling terintegrasi satu dengan yang lain. Pada jalur pedestrian dibuat cukup lebar sesuai ketentuan jalur pedestrian untuk Citywalk dan membentuk pola berkelok serta melengkung untuk memberi kesan mengalir dan dinamis. Konsep ini ditujukan agar pengunjung dapat merasakan pengalaman yang berbeda agar tidak hanya berfokus berbelanja dalam suatu gedung, tapi juga dapat berjalan - jalan di jalur pedestrian, adanya area plaza yang dapat digunakan sebagai area pertunjukan yang dilengkapi dengan berbagai sarana dan prasarana dengan menerapkan unsur alam (vegetasi, air, dll), pencahayaan, bersifat dinamis, eksploratif dan beberapa unsur lain.

Kata Kunci: Citywalk; Fasilitas Perbelanjaan; Kabupaten Kediri.

Downloads

Published

2024-07-11