Rancang Bangun Alat Bantu Mobilitas Penderita Tunanetra Berbasis Microcontroller Arduino Uno
DOI:
https://doi.org/10.35793/jtek.v6i2.16943Abstract
Abstract— Not everyone was born with a perfect sense of sight partly lost her eyesight due to the senses diseases and accidents. To help these problems then the surveyors laid out the blind sufferers mobility Tool-based microcontroller Arduino Uno which can improve the mobility of visually impaired survivors. This tool will provide information in the form of distance estimation a hitch with the user information in the form of sound and vibration, ultrasonic sensors SR04-HC used as detector hitch, information in the form of sound modules used mp3 player Catalaex, the form of vibration snag Indicators used cell motor vibrator.
Keywords:Â Assistive Tool for Mobility of Blind People, Cell motor vibrator, Microcontroller Arduino Uno, Mp3 player Catalaex, Ultrasonic sensor HC-SR04.
Abstrak— Tidak semua orang terlahir dengan indra penglihatan yang sempurna sebagian lagi kehilangan indra penglihatannya akibat penyakit dan kecelakaan. Untuk membantu permasalahan tersebut maka dirancanglah Alat bantu mobilitas penderita tunanetra berbasis microcontroller Arduino Uno yang dapat menyempurnakan mobilitas penderita tunanetra. Alat ini akan memberikan informasi berupa estimasi jarak suatu halangan dengan pengguna dalam bentuk informasi suara dan getaran, sensor ultrasonic HC-SR04 digunakan sebagai pendeteksi halangan, informasi berupa suara digunakan modul mp3 player Catalaex, Indikator halangan berupa getaran digunakan cell motor vibrator.
Kata kunci: Alat Bantu Mobilitas Penderita Tunanetra, cell motor vibrator, Microcontroller Arduino Uno, mp3 player Catalaex, sensor ultrasonic HC-SR04
Downloads
Published
Issue
Section
License
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.