Rancang Bangun Alat Ukur Tekanan Darah Manusia Menggunakan Sensor 2SMPP Yang Dapat Menyimpan Data
DOI:
https://doi.org/10.35793/jtek.v3i4.6001Abstract
Abstrak -Perkembangan teknologi membuat kualitas kehidupan manusia pada saat ini menjadi semankin tinggi. Alat Ukur Tekanan Darah Digital dalam pembuatan tugas akhir ini merupakan alat yang dapat mengukur tekanan darah dan data hasil pengukurannya dapat langsung ditampilkan pada LCD serta dapat menyimpan data. Perancangan alat ukur ini mengunakan sensor tekanan 2SMPP, motor DC, selenoid valve, mikrokontroler, dan LCD. Untuk proses setelah data nama dan usia diisi, mikrokontroler memerintahkan motor ON dan selenoid tutup, tekanan darah dan denyut nadi akan di ukur, data dari sensor 2SMPP dikirim ke mikrokontroler untuk di olah, setelah semua proses pengukuran selesai hasil pengukuran berupa tekanan darah atas (sistolik) dan tekanan darah bawah ( diastolik) di tampilkan di LCD. Pengujian dilakukan dengan membandingkan nilai hasil dari Alat Ukur Tekanan Darah Digital tugas akhir dengan Alat Ukur Tekanan Darah Analog. Rata – rata presentasi %error yang diperoleh dari pengujian adalah 2,3% untuk sistolik dan 2,35% untuk diastolic.
Kata kunci:LCD, Mikrokontroler, Sensor 2SMPP, Tekanan darah
Â
Abstract-The development of technologymakes the quality ofhuman lifeat the momentbehigh. Digital Blood PressureMeasurementin themaking ofthis thesisis a tool thatcan measureblood pressure. Resultsandthe datacan be directlydisplayedon the LCDand the simultancously the data. The design ofthis measureusing2SMPPpressure sensor, DC motor, solenoidvalve, a microcontroller, and LCD. For the processafterthe datanamesand agesfilled, microcontrollerorderedthe motorONandthe solenoidis closed, bloodpressureand pulsewill bemeasured, the datafrom the sensorsis sent tothe microcontroller2SMPPall themeasuring processis completed andthe resultsof blood pressuremeasurementin the formabove(systolic )andthe lowerblood pressure(diastolic)is displayedon the LCD. Testing is doneby comparing theresultsofDigital Blood PressureMeasuring EquipmentthesiswithAnalogBlood PressureMeasurement. Average-presentationerrorobtained fromthe testwas 2.3% forsystolicand 2.35% fordiastolic.
Â
Key words:Blood Pressure, LCD, microcontroller, sensor2SMPPDownloads
Published
Issue
Section
License
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer (JTEK) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.