Study of Microzoobenthos diversity in the Barambang River, Siantar Marihat District, Pematangsiantar City, Noth Sumatera Utara

Authors

  • Dany Alberto Pakpahan Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • Welmar Olfan Basten Barat Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar, Indonesia
  • Ewin Handoco Saragih Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.35800/jip.v12i2.59470

Keywords:

Macrozoobenthos, River, Diversity

Abstract

This study aims to; identify the diversity, uniformity, and dominance of Macrozoobenthos in the Bah Biak River area, Pematangsiantar City, North Sumatra Province. This study used a combination of two transect methods, namely line transects and quadrat transects. Determination of the research location using Purposive sampling techniques. Data analysis using qualitative and quantitative analysis. The results of the study showed that there were 3 species of Macrozoobenthos consisting of 2 classes with a total of 67,35% individuals. The diversity of Macrozoobenthos in the Bah Barambang River, Pematangsiantar City, North Sumatra Province is classified as moderate with a diversity index of H' = 0,71 – 0,73, the evenness index is classified as low ranging from 0,51 – 0,53 and the dominance index is classified as low.

Keywords:  Macrozoobenthos, River, Diversity

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk; Untuk mengidentifikasi keanekaragaman, keseragaman dan dominansi Makrozoobenthos pada kawasan Sungai Barambang Kota Pematangsiantar Provinsi Sumatera Utara. Penelitian ini menggunakan kombinasi dua metode transek yaitu transek garis dan transek kuadrat. Penentuan lokasi penelitian menggunakan teknik purposive sampling. Analisis data menggunakan analisis kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian diketahui bahwa terdapat 3 spesies Makrozoobenthos yang terdiri dari 2 kelas dengan jumlah keseluruhan 67,35% individu. Keanekaragaman Makrozoobenthos di Sungai Bah Barambang Kota Pematangsiantar Provinsi Sumatera Utara tergolong sedang dengan indeks keanekaragaman H' = 0,71 – 0,73, indeks keseragaman rendah berkisar antara 0,51 – 0,53 dan indeks dominansi rendah.

Kata Kunci: Makrozoobentos, Sungai, Keanekaragaman.

References

Arafah, F., Taufik, M, dan Jaelani, L. M. 2015. Analisis Parameter Kualitas Air Laut di Perairan Kabupaten Sumenep untuk Pembuat Peta Sebaran Potensi Ikan Pelagis (Studi Kasus: Total Suspended Solid), Rekayasa Lingkungan. ISSN 2301-6752. Surabaya: FTSP ITS.

BPLHD 2004-2005. Laporan Status Lingkungan Hidup Daerah Provinsi DKI Jakarta tahun 2004-2005.

Burhanuddin, O., Siswanto, A. D, dan Hidayah, Z. 2013. “Kajian Pengaruh Debit Sungai Terhadap Sebaran TSS di Muara Sungai Wonokromo dan Kebun Agung Surabaya, Seminar Nasional: Menggagas Kebangkitan Komoditas Unggulan Lokal Pertanian dan Kelautan. Madura: Universitas Trunojoyo Madura Press, 2013, pp. 637–644.

Dewanto, W., Ismanto, A, dan Widianingsih. 2015. Analisis Sebaran Horizontal Klorofil-a di Perairan Tugu Semarang. Jurnal Oseanografi, UNDIP. Volume 4, Nomor 2, Tahun 2015: 366-378 hal.

Helfinalis. 2005. Distribusi Suspensi Dan Sedimen Di Teluk Jakarta Dan Perairan Kepulauan Seribu. Jurnal Perikanan (J. Fish. Sci.) VII (2): 128-134. Pusat Penelitian Oseanografi LIPI, Jakarta. 128-134 Hal.

Irman., Nurgayah, W, dan Irawati, N. 2017. Hubungan klorofil-a kaitannya dengan parameter fisika kimia di perairan desa Tanjung Tiram Kecamatan Moramo Utara Kabupaten Konawe Selatan. Jurnal Sapa Laut, November 2017. Vol. 2 (4): 97-102 hal.

Jiya., Sudarsono, B, dan Sukmono, B. 2017. Studi Distribusi Total Suspended Solid (TSS) di Perairan Pantai Kabupaten Demak menggunakan Citra Landsat. Jurnal Geodesi UNDIP. 41-47 p.

Marlian, N., Damar, A, dan Effendi, H. 2015. Distribusi Horizontal Klorofil-a Fitoplankton sebagai Indikator Tingkat Kesuburan Perairan di Teluk Meulaboh Aceh Barat. Jurnal Ilmu Pertanian Indonesia., 20(3): 272-279 hal.

May, C. L., Koseff, J. R., Lucas, L.V., Cloern, J. E, and Schoellhamer, D. H. 2003. Effects of Spatial and Temporal Variability of Turbidity on Phytoplankton Blooms. Marine Ecology Progress Series, 254, pp. 111-128.

Nugraheni, A. D., Zainuri, M., Wirasatriya, A, dan Maslukah, L. 2022 Sebaran Klorofil-a secara Horizontal di Perairan Muara Sungai Jajar, Demak. Buletin Oseanografi Marina, Juni 2022, Vol. 11, No. 2: 221-230 hal.

Postma, H. 1967. Sediment transport and sedimentation in the estuarine environment. In: Estuaries. G.H. Lauff (Ed.) Am. Ass. Adv. Sci., Washington, D. C, pp: 158-179.

Raissa. 2013. Pemetaan Suhu Permukaan Laut menggunakan Citra NOAA-AVHRR dam AQUA-Terra MODIS di Perairan Selatan Jawa Timur. Laporan Kerja Praktik, Jurusan Teknik Kelautan/Oseanografi, Fakultas Teknik dan Ilmu Kelautan-Universitas Hang Tuah, Surabaya. 57 hal.

Rizka, R. F., Purnomo, P. W, dan Sabdaningsih, A. 2020. Pengaruh Total Suspended Solid (TSS) terhadap Densitas Zooxhantellae pada Karang Acropora sp dalam Skala Laboratorium. Jurnal Pasir Laut, Vol. 4 No. 2, September 2020. 95-101 hal.

Rogers, C. S. 1990. Respons of coral reefs and reef organisms to sedimentation. Mar. Prog. Ser. 62: 185-202.

Sihombing, R. F., Aryawati, R, dan Hartoni. 2013. Kandungan Klorofil-a Fitoplankton di Sekitar Perairan Desa Sungsang Kabupaten Banyuasin Provinsi Sumatera Selatan. Jurnal Maspari, Vol. 5, No. 1, 34-112 hal.

Situmorang, N. S., Rifardi, dan Siregar, Y. I. 2021. Analysis of Total Suspended Solid Distribution and Its Effect to The Fertility of Marine Waters Around Fish Auction Place (TPI) Dumai. Journal of Coastal and Ocean Sciences, Volume 2 No. 1, January 2021, jocos.ejournal.unri.ac.id: 36-42 pp.

Zulfikar, A. A, dan Kusratmoko, E. 2017. Pola Sebaran Total Suspended Solid (TSS) di Teluk Jakarta Sebelum dan Sesudah Reklamasi. Industri Research Workshop and National Seminar (IRONS), Politeknik Negeri Bandung, July 26-27, 2017, 496-502 pp.

Downloads

Published

2024-12-29

How to Cite

Pakpahan, D. A., Barat, W. O. B., & Saragih, E. H. (2024). Study of Microzoobenthos diversity in the Barambang River, Siantar Marihat District, Pematangsiantar City, Noth Sumatera Utara. Jurnal Ilmiah Platax, 12(2), 328–338. https://doi.org/10.35800/jip.v12i2.59470

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.