Pengaruh Servicescape Dan Personal Selling Terhadap Customer Satifaction Pada Pt Bank SulutGo Cabang Tahuna

Authors

  • Deby M. Marthin Program Studi Administrasi Bisnis, Universitas Sam Ratulangi
  • Tinneke M. Tumbel Program Studi Administrasi Bisnis, Universitas Sam Ratulangi
  • Johny A. F. Kalangi Program Studi Administrasi Bisnis, Universitas Sam Ratulangi

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh secara parsial dari servicescape terhadap customer satisfaction, pengaruh secara parsial personal selling terhadap customer satisfaction dan bagaimana pengaruh secara simultan (bersama-sama) dari servicescape dan personal selling terhadap customer satisfaction pada PT Bank SulutGo Cabang Tahuna. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif, dan populasi adalah seluruh nasabah pada PT Bank SulutGo Cabang Tahuna. Jumlah responden yang dijadikan sampel yaitu 100 respondent. Cara pengambilan data yaitu dengan membagikan kuesioner. Setelahnya, data yang didapat kemudian di olah dengan menggunakan analisis koefisien korelasi berganda   dan analisis regresi linear berganda. Dan diuji menggunakan Uji Instrumen, uji asumsi klasik dan uji hipotesis. Berdasarkan hasil analisis, menunjukkan bahwa servicescape berpengaruh secara parsial terhadap customer satisfaction, personal selling berpangaruh secara parsial terhadap customer satisfaction, dan servicescape dan personal selling berpengaruh secara simultan terhadap customer satisfaction.

Downloads

Published

2023-03-09

How to Cite

Marthin, D. M., Tumbel, T. M., & Kalangi, J. A. F. (2023). Pengaruh Servicescape Dan Personal Selling Terhadap Customer Satifaction Pada Pt Bank SulutGo Cabang Tahuna. Productivity, 4(2), 188–196. Retrieved from https://ejournal.unsrat.ac.id/v3/index.php/productivity/article/view/47014

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >>