Ketertarikan organisme laut terhadap cahaya lampu LED dalam air

Authors

DOI:

https://doi.org/10.35800/jitpt.v7i1.37695

Keywords:

light emitting diode (LED), plankton, cahaya lampu, plankton net

Abstract

    Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi jenis organsime laut apa saja yang berada di sekitar cahaya lampu LED dan mengetahui komposisi organisme yang tertarik terhadap warna cahaya lampu putih, biru, hijau dan merah.

Pengambilan sampel dilakukan pada bulan Mei dan Juni 2021 pertama mengoperasikan lampu LED dalam air dengan kedalam 2 meter untuk proses pergantian lampu menggunakan remot kontrol. Lalu pada saat pengambilan sampel air menggunakan plankton net dengan cara melemparkan plankton net pada permukaan air sejauh 4 meter secara vertikal dan horizontal, air yang tersaring sebanyak 27 ml dipindahkan kedalam botol sampel yang terisi 3 ml alkohol 70% untuk diawetkan. Selanjutnya sampel dibawa ke Laboraturium untuk diidentifikasi.

Hasil identifikasi terhadap sampel yang di ambil dari perairan Teluk Manado diperoleh Zooplankton sebanyak 14 spesies yaitu Copepoda sp, Epilabidocera longipedate, Harpaticoida, Cyclops sp, Fish larvae, Naupilus sp, Juvenile krill, Paramecium, Vorticella sp, Trichocerca, Chaetonotidae, Euglena sp, Meroplankton, Mantis shrimp larvae, Fitoplankton sebanyak 5 spesies yaitu Muller larvae, Gonatozygon, Ceratium sp, Synedra sp, Praboscia alata. Organisme laut lebih tertarik pada warna putih dan merah dibandingkan dengan warna hijau dan biru.

Author Biographies

Eunike Fabiola Mewengkang, Universitas Sam Ratulangi

Program Studi Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan

Lefrand Manoppo, Universitas Sam Ratulangi

Program Studi Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan

Ivor Lembondorong Labaro, Universitas Sam Ratulangi

Program Studi Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan

References

Nazir, M. (2003). Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Nontji, Anugrah. (2008). Plankton Laut. Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia Pusat Penelitian Osenografi. Jakarta.

Romimohtarto, K. dan S. Juwana. (1999). Biota Laut: Ilmu Pengetahuan Tentang Laut. Puslitbang Oseanologi - LIPI. Jakarta: 116 hal.

Sediadi, A. (1986). Mengenal plankton. Lonawarta, 10(4): 31 – 36.

Sudirman, Najamuddin dan Mahfud Palo. (2013). Efektivitas penggunaan berbagai jenis lampu listrik untuk menarik perhatian ikan pelagis kecil pada ra tancap. J. Lit. Perikan. Ind. Vol.19 No. 3 September 2013 :157-165

Suthers, I. M. dan Rissik, D. (2009). Plankton (a Guide to Their Ecology and Monitoring for Water Quality). Australia: CSIRO Publising.

Takayama, S. (1959). Fishing With Light in Japan. IPFC. Proc. 6th Sess, Tokyo. Japan. Sect, II and III IPFC seer. FAO. Bangkok.

Verheyen, F.J.. (1964). Attraction of Fish by the Use of Light. P. 548-549. In : Modern Fishing Gear of the World. Fishing News (Books) Ltd London.

Downloads

Published

16-04-2022

How to Cite

Mewengkang, E. F., Manoppo, L., & Labaro, I. L. (2022). Ketertarikan organisme laut terhadap cahaya lampu LED dalam air. JURNAL ILMU DAN TEKNOLOGI PERIKANAN TANGKAP, 7(1), 22–27. https://doi.org/10.35800/jitpt.v7i1.37695

Most read articles by the same author(s)

> >>