Pengaruh Visual Merchandising dan Positive Emotion terhadap Impulse Buying pada Pelanggan Indomaret di Surabaya

Authors

  • Bunga Indah Cahyani Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur
  • Sugeng Purwanto Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur

DOI:

https://doi.org/10.35794/jmbi.v9i3.43308

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh visual merchandising dan positive emotion terhadap impulse buying pelanggan Indomaret di Surabaya. Populasi dalam penelitian ini yaitu pelanggan Indomaret yang ada di Kota Surabaya. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode teknik non-probability sampling dengan teknik penetapan responden melalui accidental sampling, sehingga diperoleh 99 responden. Pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuesioner kepada responden dengan skala likert dari rentang skor 1 sampai 5. Kemudian data diolah menggunakan teknik analisis data Partial Least Square (PLS) dengan melakukan uji validitas, uji reliabilitas, uji struktural model dan uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukan bahwa visual merchandising dan positive emotion berpengaruh terhadap impulse buying pelanggan Indomaret di Surabaya.

Kata Kunci: Impulse Buying; Positive Emotion; Visual Merchandising.

References

Anggraini, I. D., & Sulistyowati, R. (2020). Pengaruh Visual Merchandising dan Store Atmosphere Terhadap Perilaku Impulse Buying. Jurnal Pendidikan Tata Niaga , 8(1), 660–666.

Diany, A. A., Sangen, M., & Faisal, I. (2019). Pengaruh Sales Promotion Dan Store Atmosphere Terhadap Positive Emotion Dan Perilaku Impulse Buying Di Departement Store Matahari Duta Mall, Banjarmasin. JWM (Jurnal Wawasan Manajemen), 7(1), 65. https://doi.org/10.20527/jwm.v7i1.176

Fauzi, F. M., & Amir, F. (2019). Pengaruh Dimensi Visual Merchandising Terhadap Impulse Buying Pada Suzuya Mall Kota Banda Aceh. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Manajemen, 4(2), 245–258.

Gunawan Kwan, O. (2016). Pengaruh Sales Promotion Dan Store Atmosphere Terhadap Impulse Buying Dengan Positive Emotion Sebagai Variabel Intervening Pada Planet Sports Tunjungan Plaza Surabaya. Jurnal Manajemen Pemasaran, 10(1), 27–34. https://doi.org/10.9744/pemasaran.10.1.27-34

Imbayani, I. G. A., & Novarini, N. N. A. (2018). Pengaruh Shopping Lifestyle, Fashion Involvement Dan Positive Emotion Terhadap Impulse Buying Behavior. Jurnal Ilmiah Manajemen & Bisnis, Volume 3, (2), 199–210.

Ismayuni, I., & Saraswati, T. G. (2015). Emosi positif , keterlibatan fashion , kecenderungan konsumsi hedonis terhadap perilaku pembelian impulsif pada konsumen positive emotion , fashion involvement , hedonic consumption tedency to impulsive buying behaviour on consumers Nike. E-Proceeding of Management, 2(3), 3733–3741.

Kusniawati, I., Welsa, H., & Cahyani, P. D. (2022). Analisis Pengaruh Hedonic Motive Dan Visual Merchandising Terhadap Impulse Buying Melalui Positive Emotion Sebagai Variabel Intervening Pada Konsumen Pull & Bear (Studi Kasus Pada Mahasiswa Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa). Jurnal Ekobis Dewantara, 5(1), 20–28.

Kristiawan, A., Nursalin, K. K., Gunawan, I., & F.Yo, J. A. (2021). Pengaruh Pengalaman Berbelanja Online Terhadap Keputusan Pembelian Pelanggan (Segmen : Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Kristen Maranatha Pelanggan Shopee Dan Jd.Id). JMBI UNSRAT (Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis Dan Inovasi Universitas Sam Ratulangi)., 8(2). https://doi.org/10.35794/jmbi.v8i2.35107

Latiffah Ulul Fauzi, Henny Welsa, dan S. (2018). Pengaruh Hedonic Shopping Value dan Shopping Lifestyle terhadap Impulse Buying dengan Emosi Positif sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Manajemen Bisnis Indonesia, 3(1), 1–12. journal.umy.ac.id/index.php/bti

Melisa, P., L. Mandey, S., & Hasan Jan, A. (2020). Analisis Pengaruh Promosi, Inovasi Produk Dan Citra Perusahaan Terhadap Keputusan Pembelian Melalui Perceived Value (Studi Kasus Pada Milenial Yang Menggunakan Maskapai Garuda Indonesia). JMBI UNSRAT (Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis dan Inovasi Universitas Sam Ratulangi)., 7(3). doi:https://doi.org/10.35794/jmbi.v7i3.31515

Nurchosyanti, Novyanti, R., & Novi, S. (2019). At – Tadbir Jurnal Ilmiah Manajemen Homepage: ojs.uniska.ac.id/attadbir. Jurnal Ilmiah Manajemen, 3(3), 58–68.

Pancaningrum, E. (2017). Visual Merchandise Dan Atmosfer Toko: Pengaruhnya Terhadap Keputusan Pembelian Impuls. Jurnal Ilmu Ekonomi Dan Pembangunan, 17(1), 23–40.

Putra, A. H., Said, S., & Hasan, S. (2017). Pengaruh Karakteristik Toko dan Produk Bagi Konsumen. Jurnal Manajemen & Kewirausahaan, 5(2), 8–19.

Sopiyan, P. (2020). Pengaruh Strategi Harga dan Visual Merchandising terhadap Keputusan Pembelian Online. Jurnal Inspirasi Bisnis Dan Manajemen, 3(2), 193. https://doi.org/10.33603/jibm.v3i2.2204

Sudarsono, J. G. (2017). Pengaruh Visual Merchandising Terhadap Impulse Buying Melalui Positive Emotion Pada Zara Surabaya. Jurnal Manajemen Pemasaran, 11(1), 16–25. https://doi.org/10.9744/pemasaran.11.1.16-25

Trihudiyatmanto, M., & Wardani, I. K. (2021). Emosi Positif: Dalam Hubungan Store Atmosphere Terhadap Impulse Buying. Jurnal Riset Entrepreneurship, 4(2), 26. https://doi.org/10.30587/jre.v4i2.2993

Downloads

Published

2022-12-04

How to Cite

Cahyani, B. I., & Purwanto, S. (2022). Pengaruh Visual Merchandising dan Positive Emotion terhadap Impulse Buying pada Pelanggan Indomaret di Surabaya. JMBI UNSRAT (Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis Dan Inovasi Universitas Sam Ratulangi)., 9(3), 1233–1244. https://doi.org/10.35794/jmbi.v9i3.43308