Penerapan Analisis Cluster Hierarki Djlamm Pengelomlokkan Kecamatan Berdasarkan Produksi Buah-buahan di Kabupaten Minahasa Selatan

Penerapan Analisis Cluster Hierarki Dalam Pengelompokkan Kecamatan Berdasarkan Produksi Buah-buahan di Kabupaten Minahasa Selatan

Authors

  • Gloria Rompas Universitas Samratulangi
  • Marline Paendong Sam Ratulangi University
  • Deiby T. Salaki Sam Ratulangi University

DOI:

https://doi.org/10.35799/dc.12.2.2023.51621

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengelompokkan kecamatan-kecamatan di Kabupaten Minahasa Selatan berdasarkan produksi buah-buahan. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data sekunder tahun 2020 yaitu data produksi buah-buahan yang diperoleh dari publikasi Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Minahasa Selatan. Analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah Analisis Cluster Hierarki. Hasil dari Analisis cluster pada penelitian ini menghasilkan 2 cluster. Cluster pertama memuat 16 Kecamatan dan cluster kedua memuat 1 Kecamatan.

Author Biographies

Marline Paendong, Sam Ratulangi University

Departement of Mathematics

Deiby T. Salaki, Sam Ratulangi University

Department of Mathematics

Downloads

Published

2023-12-08

How to Cite

Rompas, G., Paendong, M., & Salaki, D. T. (2023). Penerapan Analisis Cluster Hierarki Djlamm Pengelomlokkan Kecamatan Berdasarkan Produksi Buah-buahan di Kabupaten Minahasa Selatan: Penerapan Analisis Cluster Hierarki Dalam Pengelompokkan Kecamatan Berdasarkan Produksi Buah-buahan di Kabupaten Minahasa Selatan. d\’Cartesian: Jurnal Matematika Dan Aplikasi, 12(2), 41–44. https://doi.org/10.35799/dc.12.2.2023.51621

Most read articles by the same author(s)

> >>