Edukasi dan Pelatihan Pada Anak-Anak Sekolah Minggu Kolom 3 dan Kolom 4 GMIM Sion Bailang Kota Manado: Budaya Cuci Tangan Sebagai Pencegahan Diare

Authors

  • Paulina V.Y Yamlean Universitas Sam Ratulangi
  • Ardiansa A.T Tucunan Universitas Sam Ratulangi
  • Adisti Aldegonda Rumayar Universitas Sam Ratulangi
  • Heru Andika Tatuh Universitas Sam Ratulangi

DOI:

https://doi.org/10.35801/tsss.v7i2.65567

Keywords:

Cuci tangan, anak-anak sekolah minggu, GMIM Sion Bailang

Abstract

Renstra pengabdian Unsrat, dimana salah satu bidang unggulan penelitian tahun 2021-2025 tentang kesehatan dan Obat-obatan dan salah satu sub bagiannya ialah pengembangan dan penguatan sistem kelembagaan, kebijakan kesehatan dan pemberdayaan masyarakat dalam mendukung kemandirian obat, maka tujuan dari pengabdian ini ialah Edukasi dan Pelatihan Pada Anak-Anak Sekolah Minggu Kolom 3 dan Kolom 4 GMIM Sion Bailang Kota Manado: Budaya Cuci Tangan Sebagai Pencegahan Diare. Anak-anak sekolah minggu GMIM Sion Bailang Kolom 3 berjumlah 25 orang dan Kolom 4 berjumlah 15 orang. Dalam kesehariaannya melaksanakan kegiatan dirumah, sekolah dan gereja. Dalam aktivitas kesehariannya, anak melakukan berbagai kegiatan yang mendukung tumbuh kembangnya di sekolah. Anak secara alami memiliki rasa ingin tahu yang tinggi sehingga sering kebersihan tubuh, dan tangan sering diabaikan. Untuk itu solusi yang dilalukan ialah edukasi dan dan pelatihan kepada anak-anak sekolah minggu di kolom 3 dan kolom 4 Sion Bailang, tentang pentingnya kebersihan dan cara mencuci tangan dengan baik dan benar. Dengan berbagai informasi yang dibagikan seperti materi edukasi guna menambah pengetahuan serta meningkatkan sikap dan perilaku terkait cara hidup yang bersih dan sehat. Pelaksanaan kegiatan berjalan dengan baik. Luaran kegiatan berupa publikasi artikel ilmiah pada jurnal nasional terakreditasi Sinta 5 (The Studies of Social Sciences) dan video You-Tube.

References

Alim, M. L. (2021). “Penyuluhan Tata Cara Mencuci Tangan yang Tepat.” Jurnal Pengabdian Abdira.

Bella, A. (2022). Pentingnya Cuci Tangan Dengan Sabun Dan Cara Tepat Melakukannya. Alodokter. Https://Www.Alodokter.Com/Langkah-Mudah-Mencuci- Tangan-Dengan-Benar

Kartika, M. (2015). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Cuci Tangan Pakai Sabun Pada Siswa Sekolah Dasar Negeri Sambiroto 01 Kotasemarang. Jurnal Kesehatan Masyarakat.Volume4 Nomor 5

Kemenkes RI. (2011). Cuci Tangan Pakai Sabun (Ctps), Perilaku Sederhana Yang Berdampak Luar Biasa. Http://Depkes.Go.Id/Index.Php/Berita/Pressrelease/2086.Html 1 November 2019

WHO. (2020). Handwashing with Soap as an Effective Intervention to Reduce Diarrheal Diseases.

Lidiawati, L. (2020). Peran Guru dalam Pembentukan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat pada Anak Sekolah. Jurnal Promosi Kesehatan.

Downloads

Published

2026-01-24

How to Cite

Yamlean, P. V., Tucunan, A. A., Rumayar, A. A., & Tatuh, H. A. (2026). Edukasi dan Pelatihan Pada Anak-Anak Sekolah Minggu Kolom 3 dan Kolom 4 GMIM Sion Bailang Kota Manado: Budaya Cuci Tangan Sebagai Pencegahan Diare. The Studies of Social Sciences, 7(2), 229–234. https://doi.org/10.35801/tsss.v7i2.65567

Similar Articles

<< < 1 2 3 

You may also start an advanced similarity search for this article.