PENGARUH HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PROPERTI PADA PT PEMBANGUNAN PERUMAHAN KAWANUA DI KOTA TOMOHON

Penulis

  • Erin Erika Lumain Universitas Sam Ratulangi
  • Tinneke M Tumbel Universitas Sam Ratulangi
  • Joula J. Rogahang Universitas Sam Ratulangi

DOI:

https://doi.org/10.35797/ejp.v5i1.54211

Kata Kunci:

Promosi, Harga, Keputusan Pembelian Konsumen

Abstrak

Penelitian ini memiliki fokus untuk memahami bagaimana persepsi konsumen terhadap harga dan promosi dapat memengaruhi keputusan mereka dalam melakukan pembelianproperti. Penelitian ini bertujuan menganalisis dampak harga dan promosi terhadap keputusan pembelian properti di ptpembangunan perumahan kawanua di kota tomohon. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan populasiyang di ambil dari konsumen yang sudah menjadi pemilik properti ataupun mereka masih dalam proses pembelian.Berdasarkan hasil uji statistik, variabel harga dengan nilai t hitung sebesar 25,069 yang melebihi nilai t tabel (1,984), ada tingkat signifikansi 0,01 yang lebih rendah dari alpha (0,05),Variabel promosi dengan nilai t hitung sebesar 6,439 yang melebihi nilai t tabel (1,984) pada tingkat signifikansi 0,01 yang lebih rendah dari alpha (0,05), kita dapat menyimpulkanbahwa variabel promosi (X2) memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian. Berdasarkan hasiluji F, F hitung menunjukkan nilai hitung sebesar 737,081 dan tingkat signifikansi sebesar 0,000. Oleh karena itu, variabelharga dan promosi secara bersama-sama berpengaruh secarapositif dan signifikan terhadap keputusan pembelian.

Referensi

Arikunto. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta : PT. Rineka Cipta.

Azwar, S. (2014). Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Frisnawati, A. (2012). Hubungan Antara Intensitas Menonton Reality Show dengan Kecenderungan Perilaku Prososial pada Remaja. EMPATHY. 1 (1), 47-58.

Kotler, & Armstrong. (2019). Prinsip-Prinsip Pemasaran. Edisi 12 Jilid I. Erlangga. Jakarta.

Lengkong, V. (2023). Pengaruh Kelengkapan Produk dan Harga Terhadap Minat Beli Konsumen Jumbo Pasar Swalayan Kota Manado. Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis, FISIP Universitas Sam Ratulangi Manado. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB) 4 (3)

Malhotra, N. (2014). Basic Marketing Research. Pearson Education: England.

Montolalu, C. E. 2023 Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Logam Mulia Di Pegadaian Cabang Tomohon. Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis, FISIP Universitas Sam Ratulangi Manado. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB) 4 (3)

Pramono, S. 2012.Pertimbangan Dalam Membeli Produk Barang Maupun Jasa. Intidayu Press. Jakarta.

Shinta. A. (2011). Manajemen Pemasaran. Universitas Brawijaya Press. Malang.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta, CV.

Tjiptono, F. & Chandra, G. (2012). Service, Quality Satisfaction. Jogjakarta: Andi Offset. 315

Tjiptono, F. (2008) Strategi Pemasaran, Edisi III, Yogyakarta : CV. Andi Offset

Tulangow , S. (2019). Pengaruh Promosi dan Harga Terhadap Keputusan Pada Pembelian PT. Shopee International Indonesia Di Kota Manado. Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis, FISIP Universitas Sam Ratulangi Manado. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB) 9 (3).

Unduhan

Diterbitkan

2024-03-01

Cara Mengutip

Lumain, E. E., Tumbel, T. M., & Rogahang, J. J. (2024). PENGARUH HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PROPERTI PADA PT PEMBANGUNAN PERUMAHAN KAWANUA DI KOTA TOMOHON. Productivity, 5(1), 794–798. https://doi.org/10.35797/ejp.v5i1.54211

Terbitan

Bagian

Articles

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

1 2 3 4 5 6 > >> 

Artikel Serupa

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.